Categories: MotoGP

Petrucci : “Ducati Akan Mendominasi di Austria”!!…Dovi : “Belum Tentu”..??

Pebalap Pramac Ducati Danilo Petrucci meramalkan tim Ducati bakalan medominasi di Red Bull Ring, yah dia menunjuk dua rider andalan Andrea Dovizioso dan Andrea Iannone, akan mendominasi Grand Prix Austria akhir pekan ini.
Memang Ducati belum pernah menang  sejak Phillip Island 2010, saat itu Casey Stoner menorehkan  kemenangan terakhir kalinya, namun di Red Bull Ring semua akan kembali ke masa itu…

Hasil tes memang didominasi oleh pengendara Ducati, Iannone  hari kedua Dovizioso adalah pertanda itu…

 

Danilo Petrucci sangat percaya bahwa, ini  adalah keuntungan dari Ducati di Red Bull Ring, Iannone dan Dovizioso akan mendominasi jika balapan tetap dalam kondisi kering dan jika mereka tidak mengalami masalah ban .

“Jika balapan kering dan kondisi ban yang baik, dua Ducati akan melepaskan diri dari semua orang, dua Andrea memiliki mesin yang bagus, mereka adalah pengendara yang sangat baik, mereka sangat menikmati sirkuit itu…kalau kemarin saya memiliki kesempatan untuk berada di depan mereka,  kali ini akan sulit, karena kesenjangan pada mesin dimana mereka memakai GP16 sedangkan saya GP15, beda jauh..”

 

Beda dengan Petrucci , Dovizioso  tetap berhati-hati dengan kans  Ducati , melihat fakta bahwa Michelin membawa ban yang berbeda ke Austria saat balapan dimana tidak sama dengan yang digunakan dalam pengujian dan ini bisa memperumit masalah.

“Track  ini sangat cocok dengan motor kami,  di trek lurus nan cepat, kuat pada akselerasi, dan tikungan yang cukup lambat, Kami yakin untuk akhir pekan ini , tetapi balapan sesungguhnya  selalu berbeda, Anda harus bekerja pada setiap detail untuk menjadi kuat lebih dari 28 lap.
Perubahan terbesar adalah ban, karena mereka berbeda dengan saat tes. Kami harus mencoba ban untuk memahami jika kecepatan kami adalah sama dengan saat tes, dan untuk melihat bagaimana ban akan bekerja dalam lomba penuh. “

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kehadiran Wuling Cloud EV Takkan Mengusik Binguo EV

RiderTua.com - Wuling Cloud EV telah dibuka pemesanannya di Indonesia setelah dua bulan diperlihatkan kepada publik. Mobil hatchback bertenaga listrik…

4 Mei 2024

Motor Sport Yamaha R15M Punya Tampilan Baru Mirip R1M

RiderTua.com - Dibanding model standar, Yamaha R15M punya kelengkapan lebih lengkap untuk keperluan di trek sirkuit. Di Taiwan, motor sport…

4 Mei 2024

Toyota Mengenai Peluang Fortuner Hybrid Dirilis di Indonesia

RiderTua.com - Toyota telah menghadirkan Fortuner bermesin hybrid di Afrika Selatan beberapa bulan lalu. Mobil SUV ladder frame ini memakai…

4 Mei 2024

Valentino Rossi : Pedro Acosta akan Sulit Dikalahkan di Masa Depan

RiderTua.com - Valentino Rossi membahas pembalap muda berbakat Pedro Acosta.. Dimana setelah hanya empat putaran dalam karirnya di kelas premier…

4 Mei 2024

Marc Marquez : Saya Ingin Motor Sekaligus Tim Pabrikan Tahun Depan

RiderTua.com - Selama balapan kandangnya di Jerez, Marc Marquez memberikan beberapa clue menarik tentang rencana masa depannya di MotoGP. Menjelang…

4 Mei 2024

Fabio di Giannantonio : Saya Tercepat di Tes Jerez Pasti Itu Mengejutkan Semua Orang

RiderTua.com - Selang sehari setelah rekan setimnya Marco Bezzecchi meraih podium pertama tim VR46 di MotoGP musim ini, Fabio di…

4 Mei 2024