Categories: YAMAHA

Yamaha Memastikan Produksi Motor Sport 250cc di 2014….!!!

yamaha-yzf-r15-version-2.0-red

Lama..?? enggak lah tinggal nunggu setahun maning… via motorbeam yang dirilis beberapa jam yang lalu ,berita ini dipastikan tentang hadirnya sport Yamaha itu… ;

“We will focus on the scooters category for next two years, but in 2014 we will launch powerful sporty 250cc bike in the Indian market. There is a good market for this premium segment which we would like to tap,” kata Hiroyuki Suzuki, MD and CEO, Yamaha India

Walau masih belum jelas modelnya entah fazer atau bisa jadi All new  dengan adopsi garis desain R15…sinyalemen kuat memang sport bukan touring  dengan twin-cylinder power mendekati 30 BHP harga kisaran Rs. 2 lakhs.*( motorbeam.com)

Kalau memang benar Twin silinder dan harga lebih mahal dikit dari CBR 250(Rs 1.45 lakh) dan lebih murah dari Ninja 250(Rs 2.69 lakh) apakah akan mampu bersaing..? melihat kelas sperempat liter juga ramai di Indonesia apakah akan mampir juga..?? semoga saja… dan CBR doang yang single silinder dong….??? Tapi kalau CBR mampu bersaing dengan twin..hebat..atau jangan-jangan ngikut bikin dua silinder juga buat penerus CBR 250…???

*2 lakhs=200,000

Adi…Main Bola yukkkk………….. 😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil FP1 MotoGP Prancis 2024

RiderTua.com, Le mans — Hasil Latihan Bebas 1 (FP1) MotoGP Prancis 2024 : Jumat (10/5/2024), Jorge Martin mampu menorehkan catatan…

10 Mei 2024

Pecco Bagnaia : Saya Tidak ingin Marc Marquez ke Tim Pabrikan? Itu Omong Kosong!

RiderTua.com - Juara bertahan Pecco Bagnaia tampil brilian di GP Spanyol. Rider pabrikan Ducati itu mampu mengalahkan Marc Marquez dalam…

10 Mei 2024

Hasil Latihan Bebas Moto2 Prancis 2024

RiderTua.com, Le mans — Hasil Latihan Bebas Moto2 Prancis 2024 : Jumat (10/5/2024), Hasil latihan bebas (FP) Moto2 Bugatti 2024…

10 Mei 2024

Hasil Latihan Bebas Moto3 Prancis 2024

RiderTua.com, Le mans — Hasil Latihan Bebas Moto3 Prancis 2024 : Jumat (10/5/2024), Rider CFMoto Aspar Racing, David Alonso mencatatkan…

10 Mei 2024

Aleix Espargaro : Orang-orang di Luar Trek Tidak Peduli Apakah Kami Membukukan Waktu 1:38 atau 1:33 Menit

RiderTua.com - Aprilia menunjukkan performa kuat di Le Mans dalam beberapa tahun terakhir. Pada 2022 Aleix Espargaro finis ke-3 dan…

10 Mei 2024

Joan Mir : Untuk 2025 Sudah Punya Opsi Tapi Tak Mau Terburu-buru

RiderTua.com - Musim lalu, Joan Mir mengalami down dan menurut pengakuannya sendiri, mentalnya hancur total sebagai pembalap pabrikan Repsol Honda.…

10 Mei 2024