Categories: All News

Menunggu Hasil Busi Baru Vario 125… Kok sama dengan Beat FI ternyata…???

Gejala endut-endutan dan ngempos memang lagi jadi trend beberapa pemilik skutik Vario 125 ini…berikut penuturan bro Vario 125..dimana kemarin-kemarin mengalami masalah dengan motornya dan sudah diganti dengan type busi terbaru…

Hari ini saya sudah mengajukan klaim penggantian busi seperti yang sudah dikatakan sebelumnya. Ternyata memang businya sama dengan milik beat fi. Busi yang terpasang di motor saya adalah NGK R CPR9EA 9

Yang menarik disini adalah kenapa baru ditemukan busi setelah launching beat FI…??? apakah beda karakter ruang bakarnya…?? CR Beat FI juga rendah 9,2 : 1…sedangkan Vario 125 terhitung tinggi 11,0 : 1,artinya memang gak pengaruh…

Nah berikutnya type busi… sesuai web resmi Honda Vario 125 NGK CPR7EA-9 (sampai sekarang belum diupdate) sekarang diganti Type CPR9EA 9 … kalau di bro vario 125 (nick) terlihat ada tulisan R besar racing kah ??? bagaimana dengan pemilik vario 125 yang lain…???

Berikut Email dari bro Juan Laory

Berikut sy sertakan foto busi baru Vario 125.

Kesan pertama makai dalam kota, utk tarikan awal kalah ama busi std U22 atau U20(busi supra x), namun tenaga diatas lebih kerasa.

Kalau sempat tes diluar kota nanti sy coba kasih testinya pak RT.

Nah ada satu hal yang membedakan kalau busi biasanya untuk matik vario umur pakainya 4000 km sekarang terlihat 8000 km untuk pakai normal…

Thanks untuk bro Juan Laory dan bro vario 125(nick name)

Nama              : Kimberly Alvionnella Ryder

Lahir                : 6 Agustus 1993 (19th)
Pekerjaan        : aktris,model

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Enea Bastianini : Selamat Tinggal Ducati! Selamat Datang Marc Marquez?

RiderTua.com - Enea Bastianini dan Ducati dikatakan menuju perpisahan.. finish di posisi ke-4 di Le Mans, hasil tersebut belum cukup…

14 Mei 2024

Superbike Baru KTM 990 RC R yang Akan Diluncurkan Tahun Depan

RiderTua.com - KTM, pabrikan asal Austria itu baru saja menampilkan sebuah teaser tampak ada superbike baru yang akan segera diluncurkan.…

14 Mei 2024

All New Suzuki Swift Resmi Dirilis di India!

RiderTua.com - Suzuki sempat menampilkan Swift generasi terbaru di Jepang beberapa bulan lalu. Mobil hatchback ini tampil dengan desain yang…

14 Mei 2024

Mobil Listrik Citroen Ini Mendapat Insentif Pembebasan Tarif Impor

RiderTua.com - Citroen mungkin baru saja kembali hadir di Indonesia setelah sempat absen selama beberapa tahun. Tapi tidak seperti sebelumnya,…

14 Mei 2024

Chery Akhirnya Umumkan Recall Omoda 5 di Indonesia!

RiderTua.com - Sebelumnya Chery mengumumkan penarikan terhadap Omoda 5 di Malaysia beberapa hari lalu. Ini dilakukan setelah terjadi dua kali…

14 Mei 2024

Subaru dan Toyota akan Merilis 3 SUV Listrik Terbarunya!

RiderTua.com - Subaru dan Toyota sudah lama melakukan kerja sama dalam mengembangkan mobil. Dari Solterra-bZ4X hingga BRZ-GR 86, semua modelnya…

14 Mei 2024