Categories: YAMAHA

Power Vixion 17 PS….!!! harusnya memang begitu….

Kalau tidak direvisi di sektor engine bukan New Vixion dong ..dan secara resmi di beritakan bahwa power Vixion New, naik 1,5 PS menjadi 16,59 PS @ 8.500 rpm…. mungkin untuk mengimbangi perubahan bobot atau lebar ban…cmiiw

Part injeksi juga direvisi  menggunakan ECU dengan 33 pin (sama dengan Jupiter Z1)… yang menarik untuk piranti indikator spidometer lebih advance dimana tanpa kabel ke roda.. namun varian baru Yamaha ini akan diproduksi masal akhir tahun ini(desember) bisa jadi unit siap tahun depan…… weleh… dan harga akan saling tunggu dengan CB150R..belum dirilis… New Vixion merupakan varian pertama Yamaha Indonesia yang mengaplikasikan rear disc brake untuk kelas 150 cc..

Well ditunggu pertarungan performa nya kelak…Api lawan Petir….. 🙂

Spesifikasi vixion 2011(old):
Tipe Mesin= 4 Langkah, 4 Valve SOHC – Fuel Injection, Berpendingin Cairan
Volume Silinder =149,8 cc
Diameter x Langkah=57,0 x 58,7 mm
Perbandingan Kompresi=10,40 :1
Daya Maksimum = 15.09 PS@ 8500 rpm
Torsi Maksimum =13,1 Nm @ 7500 rpm

This post was last modified on 14 Januari 2024 05:15

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Dua Motor Ducati Baru yang Segera Meluncur di Indonesia!

RiderTua.com - Seperti yang kita tau, Ducati punya pilihan model yang cukup fantastis dan desainnya keren-keren. Nanti pada tanggal 3-5…

27 April 2024

Kawasaki Membawa Bimota ke Superbike: New Bimota by Kawasaki Racing Team WSBK

RiderTua.com - Kawasaki membawa Bimota kembali ke Kejuaraan Dunia Superbike.. Bimota adalah produsen sepeda motor custom dan produksi asal Italia…

27 April 2024

Marc Marquez Kembali ke Honda?

RiderTua.com - Sejak pindah ke Ducati, Marc Marquez memang sejak awal sudah menunjukkan kecepatan dibarisan depan, namun hal seperti ini membuat…

27 April 2024

Dani Pedrosa : Saya Terkejut dengan Performa Acosta dan Masalah yang Dihadapi Miller dan Binder

RiderTua.com - Dani Pedrosa akan tampil di GP Jerez sebagai entry wildcard dan akan menunggangi KTM RC 16 pabrikan ketiga akhir…

27 April 2024

Luca Marini Berharap Mendapatkan Efek Positif dari Tes Jerez

RiderTua.com - Setelah menjadi pembalap pabrikan Honda, pamor Luca Marini semakin memudar. Dia mengharapkan pembalikan tren yang sangat dibutuhkan pada…

27 April 2024

Maverick Vinales : Mungkin Massimo Rivola Ingin Saya Segera Menandatangani Perpanjangan Kontrak

RiderTua.com - Maverick Vinales tampil luar biasa di COTA Austin. Dengan kemenangannya di balapan utama, kini dia berhasil mencetak rekor sebagai…

27 April 2024