Categories: All News

Alat Sistim Pengontrol Tekanan Ban …!!! sudah punya..???

Untuk Moge atau motor dengan kecepatan tinggi faktor safety dari sebuah ban adalah sebuah keharusan..selain sebagai fungsi kestabilan saat dipacu, apalagi di luar negeri banyak parameter safety yang kudu diperhatikan banyak alat ditawarkan untuk memenuhi kebutuhan ini..salah satu contohnya adalah alat pemantau kondisi tekanan ban/ Motorcycle Tire Pressure Monitor … pernah dengar..???

Kalau alat seperti diatas dijual dengan harga  $72 atau Rp 700rb-an … tapi ada dijual disini enggaknya lom tau…mungkin karena kurang populer saja tidak banyak dikenal…


Untuk 4 roda…untuk di mobil sekarang produsen mobil Nissan sudah terintegrasi dengan dasbord panel untuk sistim kontrolnya……..sehingga kondisi tekanan ban bisa terpantau secara kontinu…

Kalau yang ini sensor untuk 18 roda (trailer).. sebetulnya ini memang bisa untuk pencegahan kecelakaan secara dini dimana tekanan ban selalu terpantau…dan kalau salah satu dari 18 roda jika ada yang bocor cepat terdeteksi…enak tooo…. 🙂


Besar tidaknya manfaat sebuah alat memang berpulang dari kita sendiri..kalau memang menurut kita sangat vital kenapa tidak dicoba…bahkan untuk sekedar motor terlihat “canggih” pun dengan alat ini adalah salah satu alternatifnya..daripada beli yang hanya variasi tanpa fungsi safety…semoga harganya bisa lebih tarjangkau..tapi yang produk china sepertinya sudah lebih murah….
Tertarik…???

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jorge Martin : Berhati-hati di Awal Balapan Agar Tidak Muncul Masalah Getaran

RiderTua.com - Pada konferensi pers di Jerez, Jorge Martin menjelaskan bahwa dia masih perlu meningkatkan diri di GP Spanyol. Rider…

26 April 2024

Toyota Kijang Innova Reborn yang Masih Laris Terjual

RiderTua.com - Toyota cukup sukses dalam menghadirkan Kijang Innova Zenix sejak setahun lalu di Indonesia. Sebab mobil medium MPV ini…

26 April 2024

Mini Aceman Resmi Dirilis, Crossover Listrik yang Tampil Menarik

RiderTua.com - Mini memang dikenal dengan sejumlah produknya yang memiliki kualitas tinggi. Termasuk mobil listrik pertamanya yang dirilis beberapa tahun…

26 April 2024

Mitsubishi Hadirkan Penyegaran Untuk ASX di Eropa

RiderTua.com - Mitsubishi memiliki beberapa mobil SUV yang dijualnya di pasar global. Salah satunya ASX, yang sebenarnya merupakan versi Eropa…

26 April 2024

Fabio Quartararo : Calon Tim Satelit Yamaha Harus Diperlakukan Seperti Tim Pabrikan

RiderTua.com - Ketika berbicara tentang sirkuit Jerez, Fabio Quartararo teringat kembali kesuksesannya di masa lalu. Dalam 4 tahun terakhir, rider…

26 April 2024

Peluang Citroen Mengekspor Mobil Rakitan Lokal

RiderTua.com - Citroen telah memastikan akan memulai produksi mobilnya di Indonesia pada Juli mendatang. Model yang akan dirakitnya untuk pertama…

26 April 2024