Categories: MotoGP

Honda Tidak Meremehkan Zarco, Dilirik Juga Nih Sama Honda ?

Johann Zarco adalah juara dunia dua kali Moto2 sebelum naik ke MotoGP ditahun pertamanya memberikan kejutan dengan beberapa kali berada di depan dan prestasi paling bagus adalah podium dua di home- race nya Perancis, pasukan Honda terpilih sudah berada di Brno dimana mereka melakukan dua hari tes di trek yang akan jadi pembuka paruh kedua musim ini GP Republik Ceko. Tes tersebut untuk mengevaluasi chassis baru Honda.


Dari sisi motor memang paruh pertama mereka belum merasa puas dengan performa motornya dan bos Honda Livio Suppo berhati-hati dalam mengambil kebijakan dan strateginya bagian pertama musim, dan dari sisi persaingan pembalap dia sangat tertarik dengan apa yang ditampilkan Johann Zarco yang menurut dia bahwa pembalap asal Perancis itu telah memulai tahun ini di MotoGP dengan melakukan sebuah keajaiban di tim Yamaha Tech3, dan sebuah kejutan bagi banyak orang, Livio Suppo pun berujar, “Kami memperkirakan tahun ini ada duel antara Vinales dan Marquez, dan kemudian kami melihat Dovizioso menang dua kali dan Zarco serta Folger menjadi cukup kuat. Terutama Zarco yang melakukan lebih dari yang diharapkan orang . Sebenarnya, saya tidak mengerti mengapa dia begitu diremehkan saat menjadi Juara Dunia dua kali berturut-turut di Moto2. Ketika kita melihat Dovizioso, Petrucci, Bautista, saya akan mengatakan bahwa Lorenzo adalah orang yang mengecewakan. Ducati kompetitif dan Lorenzo lah yang paling menderita. Saat Rossi berada di Ducati, pembalap lain juga mengalami masalah dengan Desmosedici.”
Marc Marquez saat ini memimpin kejuaraan, dan gelaran berikutnya akan dimulai lagi tanggal 4 Agustus di Brno, dan Honda tidak akan meremehkan rivalnya bahkan seorang Johann Zarco yang bisa jadi akan memberikan kejutan.

This post was last modified on 20 Juli 2017 05:09

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Chery Tingkatkan Kapasitas Produksi Omoda E5!

RiderTua.com - Penjualan mobil Chery selama beberapa bulan terakhir di Indonesia masih cukup bagus. Terlebih bagi mobil listrik terbarunya, Omoda…

27 April 2024

Dua Motor Ducati Baru yang Segera Meluncur di Indonesia!

RiderTua.com - Seperti yang kita tau, Ducati punya pilihan model yang cukup fantastis dan desainnya keren-keren. Nanti pada tanggal 3-5…

27 April 2024

Kawasaki Membawa Bimota ke Superbike: New Bimota by Kawasaki Racing Team WSBK

RiderTua.com - Kawasaki membawa Bimota kembali ke Kejuaraan Dunia Superbike.. Bimota adalah produsen sepeda motor custom dan produksi asal Italia…

27 April 2024

Marc Marquez Kembali ke Honda?

RiderTua.com - Sejak pindah ke Ducati, Marc Marquez memang sejak awal sudah menunjukkan kecepatan dibarisan depan, namun hal seperti ini membuat…

27 April 2024

Dani Pedrosa : Saya Terkejut dengan Performa Acosta dan Masalah yang Dihadapi Miller dan Binder

RiderTua.com - Dani Pedrosa akan tampil di GP Jerez sebagai entry wildcard dan akan menunggangi KTM RC 16 pabrikan ketiga akhir…

27 April 2024

Luca Marini Berharap Mendapatkan Efek Positif dari Tes Jerez

RiderTua.com - Setelah menjadi pembalap pabrikan Honda, pamor Luca Marini semakin memudar. Dia mengharapkan pembalikan tren yang sangat dibutuhkan pada…

27 April 2024