Categories: MotoGP

“Gravel” Assen beri kemenangan Valentino Rossi…

RiderTua.Com— Dalam Race itu senggolan dan saling sikut biasa..semua mau finish terdepan… gak ada yang mau ngalah itu wajar saja… justru kalau saling sungkan jadi gak seru kan balapannya….ya gak coy… ? 😀

Namun satu hal yang membedakan insiden “Gravel Win” nya Valentino Rossi cukup menarik jika dicermati… termasuk sebuah keberuntungan bagi Valentino Rossi…. coba amati gambar Marquez diatas…

Dan bandingkan dengan Gambar “gravel” Assen di tikungan akhir jelang Finish… ada yang beda gak…???…
Tekstur Gravelnya berbeda… terlihat Gravel Marquez lebih besar dan gampang membuat motor teredam dan mandek atau berhenti … beda dengan Vale..terlihat seperti pasir yang agak padat dan dangkal..sehingga walau dilalui tidak bikin goyah motornya… mungkin memang didesain untuk mengurangi speed saja ..sedangkan Gravel Marquez ditujukan untuk menghentikan laju motor…

Dan satu lagi type gravel Assen “rossi” kemarin langsung menuju ke aspal sehingga tidak terlalu panjang gravelnya..bayangkan jika gravel itu panjangnya 1 km… kekekekeke………

Nah bisa jadi Valentino Rossi beruntung tidak jatuh, kalau jatuh pasti dunia persilatan akan gempar…karena Rossi DNF..point kesalip Lorenzo dan Marquez podium 1…. Bisa gonjang ganjing………
Apa Begono…???

Gravel..oh..Gravel…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Peluang Citroen Mengekspor Mobil Rakitan Lokal

RiderTua.com - Citroen telah memastikan akan memulai produksi mobilnya di Indonesia pada Juli mendatang. Model yang akan dirakitnya untuk pertama…

26 April 2024

Marc Marquez : Ternyata Aku Masih Cukup Cepat!

RiderTua.com - Bagaimana jika Marc Marquez tetap melanjutkan dengan Honda?.. 'Saya bisa patah semangat ' katanya... Marc Marquez dipindahkan dari…

26 April 2024

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024