Categories: All News

Ketika desain Motor dibuat Oleh Orang Indonesia Apa Jadinya…???

desainer Daihatsu Ayla Mark Widjaja

Laris atau malah gak Laku itu pasti pilihan akhirnya… namun kemungkinan untuk pasar Indonesia justru akan lebih diterima..karena sang desainer lebih ngerti karakter dan kemauan konsumen tanah air… seperti Ilustrasi di atas… Mobil diatas didesain oleh orang Indonesia Mark Widjaja…mengalahkan model desain dari luar yang “diaudisi”…
Bagaimana jika di roda dua dilakukan hal demikian saat ini…??? tentunya berkaca dari model CS1.. pastinya desain harus mengikuti selera konsumen..bukan “memaksa” konsumen dengan desain yang belum dikenal…


Mungkin strategi pabrikan bisa melakukan kompetisi desain atau mengambil ide desain dari para pemodifikator lokal dan menyulapnya menjadi varian baru mereka… dijamin jika model adalah “kesepakatan” konsumen…motor itu di tanah air akan laris manis …semanis bonusnya…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jorge Martin : Berhati-hati di Awal Balapan Agar Tidak Muncul Masalah Getaran

RiderTua.com - Pada konferensi pers di Jerez, Jorge Martin menjelaskan bahwa dia masih perlu meningkatkan diri di GP Spanyol. Rider…

26 April 2024

Toyota Kijang Innova Reborn yang Masih Laris Terjual

RiderTua.com - Toyota cukup sukses dalam menghadirkan Kijang Innova Zenix sejak setahun lalu di Indonesia. Sebab mobil medium MPV ini…

26 April 2024

Mini Aceman Resmi Dirilis, Crossover Listrik yang Tampil Menarik

RiderTua.com - Mini memang dikenal dengan sejumlah produknya yang memiliki kualitas tinggi. Termasuk mobil listrik pertamanya yang dirilis beberapa tahun…

26 April 2024

Mitsubishi Hadirkan Penyegaran Untuk ASX di Eropa

RiderTua.com - Mitsubishi memiliki beberapa mobil SUV yang dijualnya di pasar global. Salah satunya ASX, yang sebenarnya merupakan versi Eropa…

26 April 2024

Fabio Quartararo : Calon Tim Satelit Yamaha Harus Diperlakukan Seperti Tim Pabrikan

RiderTua.com - Ketika berbicara tentang sirkuit Jerez, Fabio Quartararo teringat kembali kesuksesannya di masa lalu. Dalam 4 tahun terakhir, rider…

26 April 2024

Peluang Citroen Mengekspor Mobil Rakitan Lokal

RiderTua.com - Citroen telah memastikan akan memulai produksi mobilnya di Indonesia pada Juli mendatang. Model yang akan dirakitnya untuk pertama…

26 April 2024