Categories: YAMAHA

Panglima-nya Yamaha Vixion..Rajanya Sport Yamaha R25 …Sakti Mandraguna..!!!

2015-yamaha-yzf-r25-red

Pernyataan datang dari Asisten GM Marketing Yamaha Indonesia,Mohammad Masykur….

“Yamaha masih mempertahankan kedigdayaannya di segmen sport berkat kepercayaan konsumen dan juga komunitas yang tetap memilih motor Yamaha sebagai produsen motor sport yang kualitasnya terbukti nomor satu….”

Saktinya  R25 adalah varian baru ‘kemarin sore’ namun berhasil mendongkel tahta Ninja… kalau tidak punya kesaktian susah melakukannya…………
Saktinya Vixion..susah untuk tahklukan secara duel satu lawan satu…

Sampai dengan Agustus 2014 di tahun ini Yamaha ngacir dengan penjualan motor sport dengan angka 363.690 unit .

  • V-Ixion berhasil laku  311.011 unit
  • Yamaha R15  angka penjualan total  19.914 unit sejak Mei saja…
  • Yamaha R25  Juli-agustus sudah terjual 3.530 unit.

Melihat angka yang semakin bagus ini kompetitor harusnya lebih waspada dan belajar dari kunci keberhasilan yamaha….. apa saja itu…lain kali dibahas……… 😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil FP1 MotoGP Prancis 2024

RiderTua.com, Le mans — Hasil Latihan Bebas 1 (FP1) MotoGP Prancis 2024 : Jumat (10/5/2024), Jorge Martin mampu menorehkan catatan…

10 Mei 2024

Pecco Bagnaia : Saya Tidak ingin Marc Marquez ke Tim Pabrikan? Itu Omong Kosong!

RiderTua.com - Juara bertahan Pecco Bagnaia tampil brilian di GP Spanyol. Rider pabrikan Ducati itu mampu mengalahkan Marc Marquez dalam…

10 Mei 2024

Hasil Latihan Bebas Moto2 Prancis 2024

RiderTua.com, Le mans — Hasil Latihan Bebas Moto2 Prancis 2024 : Jumat (10/5/2024), Hasil latihan bebas (FP) Moto2 Bugatti 2024…

10 Mei 2024

Hasil Latihan Bebas Moto3 Prancis 2024

RiderTua.com, Le mans — Hasil Latihan Bebas Moto3 Prancis 2024 : Jumat (10/5/2024), Rider CFMoto Aspar Racing, David Alonso mencatatkan…

10 Mei 2024

Aleix Espargaro : Orang-orang di Luar Trek Tidak Peduli Apakah Kami Membukukan Waktu 1:38 atau 1:33 Menit

RiderTua.com - Aprilia menunjukkan performa kuat di Le Mans dalam beberapa tahun terakhir. Pada 2022 Aleix Espargaro finis ke-3 dan…

10 Mei 2024

Joan Mir : Untuk 2025 Sudah Punya Opsi Tapi Tak Mau Terburu-buru

RiderTua.com - Musim lalu, Joan Mir mengalami down dan menurut pengakuannya sendiri, mentalnya hancur total sebagai pembalap pabrikan Repsol Honda.…

10 Mei 2024