Categories: YAMAHA

Jelasss…Ngacirnya Yamaha Jupiter Z FI …

JUPITER M1

Rekor baru ditorehkan tim Yamaha Di sesi kualifikasi seri pertama Indoprix yang berlangsung Sabtu kemarin di trek Sentul Kecil, Jupiter Z1 membukukan waktu 57,3 detik dari catatan sebelumnya yang 57,8 detik….

Namun yang patut digarisbawahi disini adalah bukti keseriusan Yamaha di kelas balap underbone ini adalah dengan campur tangan teknisi Jepang bahkan kalau tidak salah hasil kilikan dari “garasi” TOYOTA F1 …!!! dan kolaborasi 3 insinyur… Yamaha Motor Company, Yamaha Racing Factory (tim balap Yamaha di MotoGP) dan divisi Motorsport Yamaha Indonesia… wuikkk… !! dan hasilnya seperti dibawah ini…. Yamaha mendominasi….


dan hasilnya seperti  ini…. Yamaha mendominasi….

Dengan dikendarai oleh 3 rider jagoan tanah air / pilihan Yamaha yaitu Sudarmono, Sigit PD, dan Rey Ratukore bisa jadi dikelas ini Yamaha tak terbendung dengan “suntikan” teknologi Jepang…. Bagaimana dengan Honda yang Juga boyong teknologi dari HRC jepang…belum nendang…??? well perang Injeksi underbone seru juga yah..dengan dibidani langsung oleh orang Jepang..weleh-weleh……..

Dominasi Yamaha ini pasti bikin Tim Honda Fanassssssssssssss…..!!!
*Sefanas fonusnya…..

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Aleix Espargaro : Konsesi Bukan Sihir, Yamaha dan Honda Butuh Waktu untuk Meningkat

RiderTua.com - Aleix Espargaro pernah menjalani sistem konsesi sebelumnya dengan Aprilia. Rider berusia 34 tahun itu memperingatkan bahwa fasilitas tersebut (mencakup…

9 Mei 2024

Kepala Kru Paul Trevathan : Pedro Acosta Cukup Cerewet

RiderTua.com - Kepala kru Paul Trevathan mengakui bahwa penampilan debut Pedro Acosta di MotoGP sangat mengejutkan. "Kesan pertama kami 'wow'.…

9 Mei 2024

Joan Mir : Le Mans Trek yang Sulit Bagi Saya

RiderTua.com - Joan Mir berharap bisa membuat kemajuan di GP Prancis akhir pekan ini, meski sebelumnya Le Mans merupakan trek yang…

9 Mei 2024

Alex Marquez : Kami Juga Bagian dari Pengembangan Ducati

RiderTua.com - Alex Marquez dan kakak sekaligus rekan setimnya Marc, berhasil menunjukkan performa kuat di balapan kandangnya di Jerez. Bahkan…

9 Mei 2024

Toyota Dkk Siap Ramaikan Pameran GIIAS 2024!

RiderTua.com - Toyota dan sejumlah merek otomotif di Indonesia menghadirkan sejumlah produk terbaiknya kepada konsumennya. Dari tahun ke tahun, makin…

8 Mei 2024

Toyota Naikkan Harga Sejumlah Mobilnya di Indonesia

RiderTua.com - Toyota baru saja mengumumkan kenaikan harga mobilnya di Indonesia. Mungkin ada yang menganggap hanya beberapa model saja yang…

8 Mei 2024