Categories: YAMAHA

‘Old Mega pro’ dibangkitkan kembali… klan Megapro Back to basic kah…???

Tampaknya AHM tanggap juga dengan hasil “Raport” NMP…memang NMP adalah bukan dilahirkan di mari..tapi di India dengan nama Dazzler… tidak seperti Byson a.k.a FZ16 catatan NMP sepertinya tidak sebagus kompetitornya itu bila diprediksikan ke depan…apalagi untuk mengejar penjualan vixion..keteteran… perlu bala bantuan…

Terlihat pula AHM berusaha memenuhi setiap celah yang ada ..dengan memperluas apa yang diinginkan konsumen, akan ada pada produk sport mereka..dari performa(kubikasi) ..tampilan (naked)…fungsionalitas(double shock) dan teknologi (DOHC)… dari segi spek dan jumlah varian berusaha mengepung sport Yamaha yang meraja hingga saat ini…

well segala daya   sudah diupayakan untuk memukul mundur Vixion…mampukah Honda berjaya di kelas sport ini… ???

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Chery Hadirkan Tambahan Fitur Untuk Omoda E5

RiderTua.com - Chery telah sukses dalam menjual Omoda E5 di Indonesia sejak diluncurkan bulan Februari lalu. Mobil SUV listrik ini…

26 April 2024

Jorge Martin : Berhati-hati di Awal Balapan Agar Tidak Muncul Masalah Getaran

RiderTua.com - Pada konferensi pers di Jerez, Jorge Martin menjelaskan bahwa dia masih perlu meningkatkan diri di GP Spanyol. Rider…

26 April 2024

Toyota Kijang Innova Reborn yang Masih Laris Terjual

RiderTua.com - Toyota cukup sukses dalam menghadirkan Kijang Innova Zenix sejak setahun lalu di Indonesia. Sebab mobil medium MPV ini…

26 April 2024

Mini Aceman Resmi Dirilis, Crossover Listrik yang Tampil Menarik

RiderTua.com - Mini memang dikenal dengan sejumlah produknya yang memiliki kualitas tinggi. Termasuk mobil listrik pertamanya yang dirilis beberapa tahun…

26 April 2024

Mitsubishi Hadirkan Penyegaran Untuk ASX di Eropa

RiderTua.com - Mitsubishi memiliki beberapa mobil SUV yang dijualnya di pasar global. Salah satunya ASX, yang sebenarnya merupakan versi Eropa…

26 April 2024

Fabio Quartararo : Calon Tim Satelit Yamaha Harus Diperlakukan Seperti Tim Pabrikan

RiderTua.com - Ketika berbicara tentang sirkuit Jerez, Fabio Quartararo teringat kembali kesuksesannya di masa lalu. Dalam 4 tahun terakhir, rider…

26 April 2024