Categories: SUZUKI

Honda CS1.. gak kalah diadu sama Suzuki “Satria FU” 125…..!!! [ Lawan Satria FU harusnya Sonic 150]

Cukup menarik ketika membaca history Ayago Satria FU… dulunya sih adalah pertarungan antara Honda Sonic 125 dan Suzuki Raider(FU) 125.. dimana keduanya bersaing ketat baik dari sisi performa dan penjualan… namun ketika Suzuki menaikkan kapasitasnya menjadi 150cc kenapa honda gak bikin sonic 150….?

Di negaranya sana pun (Thailand)di ajang balap baik pasar senggol atau dilapangan suzuki “FU” bersaing ketat lawan sonic.. dulu memang ayago jadi trend adu kencang tahun 2001-an… berikutnya Suzuki mencangkokkan mesin 150cc 6 speed…So dilihat dari situ kalau honda mau hadang laju Satria FU… bikin saja Sonic 150 cc… 😀  gimana..???

Honda Sonic 125 Suzuki Raider 125
engine 125cc sohc 2klep overbore 5speed 125cc dohc 4klep overbore 5speed
kompresi 11:1 10.4
pendingin water oil
Power 13.5dk@10000rpm 13.3dk@9500rpm

Tapi yang aneh di forum-forum otomotif di negara yang menjual kedua varian itu kok yang dikomparasikan antara sonic 125 versus  Raider 150…???
Salah satu info yang RT dapatkan ini : (forum rider )

  • sonic 125 cc topspeed 117 km/hr at 10,000 rpm
  • spark 135 cc topspeed 127 km/hr at 10,000 rpm
  • cbr 150 cc topspeed 126 km/hr at 10,000 rpm
  • raider 150 cc topspeed 132 km/hr at 10,000 rpm

Namun rupanya perseteruan itu tidak dilanjutkan Honda dimari…malah membuat CS1 yang lebih Daily use( kompressi CS1= 10,7 : 1 ) ..tapi mempunyai performa yang mirip dengan Sonicnya Thailand… andai saja Sonic menjelma menjadi CS one 150 cc dan model Ayago… apa gak cesssssssssssss…. 😆

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Skutik Italia yang Klasik, Lambretta Resmi Rilis G350 Series II

RiderTua.com - Lambretta, merupakan pabrikan motor asal Italia yang punya desain skutik klasik legendaris. Baru-baru ini mereka telah meluncurkan skutik…

5 Mei 2024

Davide Brivio Ingin Membawa Trackhouse Aprilia Seperti Suzuki

RiderTua.com - Davide Brivio, Manajer tim Trackhouse itu bertujuan untuk mempertemukan mantan pembalap Suzuki Joan Mir dan Alex Rins dalam…

5 Mei 2024

Gresini Mengalami Momen Emas Sejak Marquez Tiba

RiderTua.com - Carlo Merlini, manajer tim Gresini, antusias usai podium diraih Marc Marquez di Jerez. Kemenangan keenam tim satelit di…

5 Mei 2024

KTM Menemukan Sesuatu yang Menarik di Tes Jerez

RiderTua.com - Francesco Guidotti, manajer tim KTM, menyampaikan pendapatnaya setelah tes terakhir, apakah kita akan melihat motor KTM RC16 yang…

5 Mei 2024

John Hopkins : Joe Roberts Pantas Berada di MotoGP

RiderTua.com - Pada balapan terakhir Moto2 di Jerez, Joe Roberts berhasil memimpin klasemen. John Hopkins yang merupakan salah satu pembalap Amerika…

5 Mei 2024

Assen Perpanjang Kontrak MotoGP dan Superbike Hingga 2031

RiderTua.com - Jika kita sebut nama salah satu sirkuit pasti kita akan mengingat kejadian atau aksi dari pembalap yang tak…

4 Mei 2024