Categories: All News

Motor Tetap Pilihan “Terbaik” ..Gak Percayaaaa…????

Bisa dibilang ini adalah ‘curhat’ RT kepada pembaca..dan mungkin juga dari bro sekalian yang  sudah berkeluarga juga mengalaminya…bahwasanya memiliki sebuah motor adalah sebuah pilihan “jamak” dan memang lebih efisien,flexible dan nyaman…

Kebetulan RT punya Anak 3 (tapi buatnya gak kebetulan loh… direncana kok 🙂 ) ,yang pertama kelas 7(SMP) jarak paling jauh,yang kedua SD kelas 2,dan yang terakhir masih TK…sekolah ketiganya berjauhan…kalau langganan antar jemput sekolah pertama 200rb,sekolah kedua 150rb,sekolah ketiga 150rb, mengaji di pondok(2 shift) 100rb x 2= 200 rb.. total per bulan 700rb

Nah sekarang kalau hitungan motor..bensin 10rb untuk ± 1 minggu… per 1 bulan= rata-rata 50rb..dan kelebihannya lebih flexible..karena waktu /jam pulang sekolah kadang tidak menentu…selain itu istri yang antar jemput juga bisa sambil ngawasi anak disekolah to..?

Dari hal diatas bisa disimpulkan kalau memiliki sebuah motor akan lebih efisien dan lebih fungsional… menurut bro sekalian bagaimana…???

*Buat yang masih Jomblo…..baca saja boleh


Alternatif lain paling iritttttt…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jorge Martin : Pindah ke Honda? Semuanya Berisiko Tapi Quartararo Memperbarui Kontraknya dengan Yamaha

RiderTua.com - Jorge Martin selalu menegaskan bahwa dirinya pasti akan meninggalkan tim Pramac pada akhir 2024 baik untuk pindah ke…

8 Mei 2024

Jorge Lorenzo : Pecco Bisa Mengalahkan Kecepatan Marquez Tapi Tidak dalam Hal Keberanian

RiderTua.com - Setelah pensiun dari MotoGP, Jorge Lorenzo selalu mengamati dan menganalisa peristiwa di Kejuaraan Dunia MotoGP. Mantan rider asal…

8 Mei 2024

Pedro Acosta : Gas Pol di Kualifikasi

RiderTua.com - Rookie Pedro Acosta bersiap melakoni balapan GP Prancis di Le Mans sebagai peringkat 4 di klasemen MotoGP. "Kami…

8 Mei 2024

Pecco Bagnaia : Keluhan Banyaknya Tombol Datang dari Rider yang Motornya Tidak Selevel Ducati

RiderTua.com - Setelah memenangkan gelar dunia Moto2, Pecco Bagnaia naik ke MotoGP pada 2019 saat berusia 22 tahun. Rider Italia itu…

8 Mei 2024

Pecco Bagnaia : Marc Marquez Rekan Setimku? Dia akan Beradaptasi dengan Baik

RiderTua.com - Mungkinkah Pecco Bagnaia dan Marc Marquez menjadi duo pabrikan Ducati 2025?Marquez termasuk di antara 3 kandidat utama untuk…

7 Mei 2024

Suzuki Ertiga Hybrid yang akan Mendapat Rival Baru Dari Mitsubishi

RiderTua.com - Suzuki Ertiga Hybrid menjadi satu dari tiga mobil hybrid yang dijualnya di Indonesia. Penjualannya cukup bagus, meski belum…

7 Mei 2024