Categories: All News

Eko ET-120 motor irit 1 liter tempuh 450 km…busyettt

Top speed  64 kpj.. moped asal india ini masuk dalam kategori hybrid motorcycle..yaitu dual power ya BBM ya listrik… dengan kubikasi 70 cc bila digabungkan dengan battery akan setara dengan 120 cc dari keluaran power dan torsinya… nama sepeda hybrid ini Eko ET-120 . miliage untuk mesin bensinnya saja 160 kpl sedangkan jika pakai listriknya saja hanya menempuh 32 km jarak tempuh…sedang bila digabung /dikombinasikan dengan listriknya akan menghasilkan jarak tempuh 450 kilo per liter bensin..  harga motor ini $850 di  India.

wah kalau naik motor ini di marih.. akan dipanggil Pak Eko…!!! pak Ekooo..!!!  

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil Latihan Bebas Moto3 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat (26/4/2024), Pembalap CFMoto Aspar Racing, David Alonso menjadi yang tercepat dalam Latihan Bebas…

26 April 2024

Chery Hadirkan Tambahan Fitur Untuk Omoda E5

RiderTua.com - Chery telah sukses dalam menjual Omoda E5 di Indonesia sejak diluncurkan bulan Februari lalu. Mobil SUV listrik ini…

26 April 2024

Jorge Martin : Berhati-hati di Awal Balapan Agar Tidak Muncul Masalah Getaran

RiderTua.com - Pada konferensi pers di Jerez, Jorge Martin menjelaskan bahwa dia masih perlu meningkatkan diri di GP Spanyol. Rider…

26 April 2024

Toyota Kijang Innova Reborn yang Masih Laris Terjual

RiderTua.com - Toyota cukup sukses dalam menghadirkan Kijang Innova Zenix sejak setahun lalu di Indonesia. Sebab mobil medium MPV ini…

26 April 2024

Mini Aceman Resmi Dirilis, Crossover Listrik yang Tampil Menarik

RiderTua.com - Mini memang dikenal dengan sejumlah produknya yang memiliki kualitas tinggi. Termasuk mobil listrik pertamanya yang dirilis beberapa tahun…

26 April 2024

Mitsubishi Hadirkan Penyegaran Untuk ASX di Eropa

RiderTua.com - Mitsubishi memiliki beberapa mobil SUV yang dijualnya di pasar global. Salah satunya ASX, yang sebenarnya merupakan versi Eropa…

26 April 2024