Categories: Hasil FP1 Moto2

Hasil FP1 Moto2 Jepang 2023

RiderTua.com, Motegi — Hasil FP1 Moto2 Jepang 2023 : Jumat (29/9/2023), Hasil latihan bebas pertama (FP1) Moto2 Motegi 2023 menempatkan IDEMITSU Honda Team Asia, Somkiat Chantra sebagai rider yang tercepat. Berlangsung di trek Motegi, Jepang, ‘Chantra’ membukukan waktu terbaiknya, 1 menit 50.477 detik, pada hari Jumat. Sementara pembalap yang mengejar dibelakang rider asal Thailand itu, ada Pedro Acosta (Red Bull KTM Ajo) dan Filip Salac (QJMOTOR Gresini Moto2) melengkapi posisi tiga besar pada sesi latihan bebas pertama Moto2 ini.

Rider Correos Prepago Yamaha VR46 , Manuel Gonzalez menempati posisi tercepat ke-4 pada FP1 Moto2 Jepang ini. Dia menorehkan waktu 1 menit 51.013 detik. Kemudian dibelakangnya ada Jake Dixon (Inde GASGAS Aspar M2) sebagai penghuni lima besar.

Pembalap tercepat ke-6 adalah dari tim IDEMITSU Honda Team Asia, Ai Ogura dengan lebih lambat +0.749 detik dari pembalap tercepat di sesi kali ini. Pembalap berkebangsaan Jepang ini berhasil melakukan ‘time attack’ dengan membukukan waktu 1 menit 51.226 detik. Di peringkat ke-7 ada Izan Guevara yang membela tim Inde GASGAS Aspar M2, berhasil mencatatkan waktu terbaiknya dengan 1 menit 51.251 detik. Diposisi ke-8 Fermin Aldeguer (CAG SpeedUp) dengan membukukan waktu 1 menit 51.295 detik. Aron Canet (Pons Wegow Los40) dan Joe Roberts (Italtrans Racing Team) menggenapi rider di posisi 10 besar dengan jarak masing-masing +0.891 detik dan +0.905 detik…

Berikut hasil lengkap FP1 Moto2 Jepang 2023 di Sirkuit Motegi

Hasil FP1 Moto2 Jepang 2023

Pos Nat    Rider             Team Best Lap Gap
1 THA Somkiat Chantra IDEMITSU Honda Team Asia 1:50.477 0.000
2 SPA Pedro Acosta Red Bull KTM Ajo 1:50.617 +0.140
3 CZE Filip Salac QJMOTOR Gresini Moto2 1:50.925 +0.448
4 SPA Manuel Gonzalez Correos Prepago Yamaha VR46 1:51.013 +0.536
5 GBR Jake Dixon Inde GASGAS Aspar M2 1:51.221 +0.744
6 JPN Ai Ogura IDEMITSU Honda Team Asia 1:51.226 +0.749
7 SPA Izan Guevara Inde GASGAS Aspar M2 1:51.251 +0.774
8 SPA Fermin Aldeguer CAG SpeedUp 1:51.295 +0.818
9 SPA Aron Canet Pons Wegow Los40 1:51.368 +0.891
10 USA Joe Roberts Italtrans Racing Team 1:51.382 +0.905
11 ITA Tony Arbolino Elf Marc VDS Racing Team 1:51.414 +0.937
12 RSA Darryn Binder Liqui Moly Husqvarna Intact GP 1:51.422 +0.945
13 NED Bo Bendsneyder Pertamina Mandalika SAG 1:51.531 +1.054
14 SPA Albert Arenas Red Bull KTM Ajo 1:51.567 +1.090
15 SPA Alonso Lopez CAG SpeedUp 1:51.619 +1.142
16 BEL Barry Baltus Fieten Olie Racing GP 1:51.671 +1.194
17 GBR Sam Lowes Elf Marc VDS Racing Team 1:51.682 +1.205
18 JPN Taiga Hada Pertamina Mandalika SAG 1:51.773 +1.296
19 SPA Jeremy Alcoba QJMOTOR Gresini Moto2 1:51.810 +1.333
20 SPA Marcos Ramirez Forward Team 1:51.888 +1.411
21 SPA Sergio Garcia Pons Wegow Los40 1:51.926 +1.449
22 NED Zonta Vd Goorbergh Fieten Olie Racing GP 1:51.926 +1.449
23 ITA Dennis Foggia Italtrans Racing Team 1:52.005 +1.528
24 ITA Alberto Surra Forward Team 1:52.472 +1.995
25 USA Sean Dylan Kelly American Racing 1:52.647 +2.170
26 JPN Kohta Nozane Correos Prepago Yamaha VR46 1:52.676 +2.199
27 SPA Borja Gomez Fantic Racing 1:52.825 +2.348
28 AUS Senna Agius Liqui Moly Husqvarna Intact GP 1:53.121 +2.644
29 GBR Rory Skinner American Racing 1:53.312 +2.835
30 ITA Mattia Casadei HP Pons Los40 1:54.490 +4.013

ridertua.com

This post was last modified on 29 September 2023 08:39

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

BYD Siap Membangun Pabrik Mobilnya di Indonesia!

RiderTua.com - BYD telah memulai penjualan mobil listriknya di Indonesia beberapa bulan lalu. Hanya saja modelnya yang dijual disini masih…

2 Mei 2024

Marco Bezzecchi : Motor Tidak Pernah Sebaik Ini dalam Balapan, Sudah Mulai Nyetel!

RiderTua.com - Setelah finis ke-3 pada balapan hari Minggu di Jerez, Marco Bezzecchi yakin segalanya akan berjalan lebih baik mulai…

2 Mei 2024

Chery akan Memulai Ekspor Mobilnya Mulai Tahun Ini

RiderTua.com - Chery telah sukses dalam mencatatkan hasil penjualan yang cukup bagus di Indonesia selama lebih dari setahun. Mereka juga…

2 Mei 2024

Franco Morbidelli : Manuver Terlalu Berisiko, Sleding Jack Miller

RiderTua.com - Jack Miller dan Franco Morbidelli bersenggolan lalu sama-sama terjatuh di lap 18 GP Jerez hari Minggu. Dengan penuh…

2 Mei 2024

Davide Tardozzi : Saya Pusing Ketika Ditanya Siapa Rekan Pecco Bagnaia

RiderTua.com - Juara dunia Pecco Bagnaia kembali naik podium teratas pada balapan MotoGP hari Minggu di Jerez. Jelas hal ini…

2 Mei 2024

Yamaha Bakalan Punya Tim Satelit Pada 2025, Kata Siapa?

RiderTua.com - Rumor yang tersebar di paddock GP Spanyol tetap pada nasib beberapa tim satelit. Seperti diketahui, Yamaha sedang berusaha keras…

2 Mei 2024