Categories: MotoGPMotorsports

Gigi Dall’Igna: Pecco Tak Suka Mengeluh

RiderTua.com – Gigi Dall’Igna senang dan percaya dengan mengandalkan Pecco Bagnaia, yang membawa Ducati kembali sukses di MotoGP. Ducati sudah memantau Bagnaia saat di kelas Moto3, di mana dia bisa menang dengan motor yang kurang bagus (Mahindra). Dan satu lagi yang membuat bos Ducati kepincut dan ‘sat-set’ merekrut dia ke tim Pramac Ducati adalah Pecco tidak suka mengeluh dan justru mendapatkan hasil baik meskipun menghadapi masalah..

Ducati kembali menaklukkan gelar pembalap MotoGP lima belas tahun setelah kemenangan terakhirnya dan salah satu kunci dari kesuksesan ini tentunya adalah Gigi Dall’Igna. Insinyur dari Veneto, yang tiba di garasi Ducati pada awal tahun 2014..

Gigi Dall’Igna – Johann Zarco – Pecco

Dall’Igna mengakui dalam sebuah wawancara dengan media Spanyol Marca bahwa tidak ada jaminan kesuksesan ketika dia memilih untuk fokus di Bagnaia, “Saat Anda berinvestasi pada pembalap muda, Anda tahu mereka bagus dan berbakat, tetapi apa pun bisa terjadi. Selanjutnya, MotoGP adalah kategori yang sulit. Dengan Pecco kami membuat pilihan yang tepat.”

Manajer Ducati mengatakan dia sangat berminat pada pembalap dari Chivasso itu ketika dia masih di kelas junior Kejuaraan Dunia (moto3)… “Saya memilih dia karena dia menghabiskan dua tahun di Moto3 dengan motor non-kompetitif dan memenangkan balapan. Saya suka pembalap yang tidak mengeluh dan mencoba mendapatkan hasil terlepas dari motor yang mereka miliki. Ini adalah fitur yang harus dimiliki oleh para juara. Jadi saya mengerti bahwa Pecco bisa melakukan hal-hal hebat”.

Bagnaia memenangkan gelar MotoGP pertamanya dan Dall’Igna yakin dia bisa menjadi juara lagi .. “Dia seseorang yang bisa membuat sejarah. Dia mengasah segalanya. Jika dia menghilangkan beberapa ketidaksempurnaan kecil, dia bisa membuat perbedaan yang luar biasa.”

This post was last modified on 24 Desember 2022 12:48

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Mitsubishi Mulai Daftarkan Xpander HEV di Indonesia?

RiderTua.com - Mitsubishi telah meluncurkan varian ramah lingkungan dari Xpander, baik model low MPV maupun low SUV di Thailand beberapa…

1 Mei 2024

Aleix Espargaro : Bereksperimen Menyesuaikan Posisi Tubuh di Atas Motor

RiderTua.com - Aleix Espargaro menjalani balapan yang mengecewakan di Jerez. Usai tes resmi hari Senin, rider Aprilia itu bercerita mengenai detail…

1 Mei 2024

Chery akan Percepat Peluncuran Jaecoo di Indonesia

RiderTua.com - Chery telah menyiapkan satu merek baru untuk dihadirkan di Indonesia, yaitu Jaecoo. Meski Omoda sebenarnya merupakan merek terpisah…

1 Mei 2024

Rencana Wuling Untuk Menguasai Pasar BEV di Indonesia

RiderTua.com - Memang Wuling baru menghadirkan tiga mobil listrik di Indonesia. Tapi semua modelnya mendapat sambutan baik dari pasarnya sejak…

1 Mei 2024

Jack Miller : Kami Melakukan Perubahan yang Cukup Radikal

RiderTua.com - Setelah balapan yang mengecewakan di GP Jerez, Jack Miller menyelesaikan 73 lap pada tes hari Senin. Dalam tes…

1 Mei 2024

Paket Fairing Yamaha XSR900 GP Baru yang Seharga 1 Motor?

RiderTua.com - Baru saja dirilis pada November kemarin, Yamaha XSR900 GP kini kembali hadir dengan model baru tapi bukan keseluruhan…

1 Mei 2024