Categories: MotoGP

5 Rider Ducati Penyumbang Poin Konstruktor

RiderTua.com – Lima pembalap Ducati di foto ini menyumbang 332 poin konstruktor yang dicetak oleh Ducati sepanjang musim 2021 ini. Poin hanya diberikan kepada motor dengan finis teratas dari setiap pabrikan dalam setiap perlombaan. Meskipun pernah finish di ‘zona poin’, Luca Marini tidak pernah menjadi yang teratas di Ducati, dan karena itu tidak pernah mencetak poin konstruktor. Bagnaia mencetak 142 poin dari total 332 poin milik Ducati. Zarco di urutan kedua untuk pabrikan Italia itu dengan 86 poin di atas Miller 63 poin. Sebagai tambahan informasi 5 pembalap ini (Pecco, Miller, Zarco, Martin, Bastianini) dikontrak langsung oleh Ducati Corse (direct contract), kecuali Luca Marini tidak. Apakah ini yang membuat dukungan teknis Marini berbeda?.. sepertinya gaya balap dan postur Marini yang menyulitkan, seperti Petrucci. Melihat Bestia dan Martin bertubuh mungil..

Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo Team) tak terbendung di Grande Prémio Brembo do Algarve dan meraih kemenangan ketiganya musim ini, dengan 25 poin terakhirnya memberi Ducati gelar Konstruktor 2021. Joan Mir (Team Suzuki Ecstar) dan Jack Miller (Ducati Lenovo Team) melengkapi posisi podium di Portimao saat balapan berakhir sebelum waktunya (Red Flag), akibat terjadi crash dengan Iker Lecuona (Tech3 KTM Factory Racing) dan Miguel Oliveira (Red Bull KTM Factory Racing) crash di Tikungan 13 mengakibatkan bendera merah.. kondisi pembalap sadar, meskipun demikian Oliveira dibawa menuju ke pusat medis untuk pemeriksaan.

Posisi Top 10 Race Algarve 2021:

  1. Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo Team)
  2. Joan Mir (Team Suzuki Ecstar) + 2.478
  3. Jack Miller (Ducati Lenovo Team) + 6.402
  4. Alex Marquez (LCR Honda Castrol) + 6.453
  5. Johann Zarco (Pramac Racing) + 7.882
  6. Pol Espargaro (Repsol Honda Team) + 9.573
  7. Jorge Martin (Pramac Racing) + 10.144
  8. Alex Rins (Team Suzuki Ecstar) + 10.742
  9. Enea Bastianini (Avintia Esponsorama) + 13.840
  10. Brad Binder (Red Bull KTM Factory Racing) + 14.487

Tags: Ducatimotogp
ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Suzuki Ertiga Hybrid yang akan Mendapat Rival Baru Dari Mitsubishi

RiderTua.com - Suzuki Ertiga Hybrid menjadi satu dari tiga mobil hybrid yang dijualnya di Indonesia. Penjualannya cukup bagus, meski belum…

7 Mei 2024

Toyota Belum Juga Hadirkan Mobil Hybrid Termurahnya

RiderTua.com - Boleh dibilang Toyota mampu mendominasi penjualan mobil hybrid di Indonesia selama ini. Dari beberapa model yang dijualnya, Kijang…

7 Mei 2024

Hyundai Recall Ioniq 5 dan 6 di Indonesia Karena Ini

RiderTua.com - Penjualan mobil Hyundai di Indonesia masih cukup bagus, apalagi dari line-up mobil listriknya. Baik Ioniq 5 maupun 6…

7 Mei 2024

Neta V akan Dihentikan Penjualannya di Indonesia

RiderTua.com - Neta telah meluncurkan model terbaru dari mobil listrik V berupa V-II, dengan desain yang lebih modern. Tidak seperti…

7 Mei 2024

Chery Temukan Penyebab Masalah Patahnya Sumbu Roda Omoda 5 di Malaysia!

RiderTua.com - Sebelumnya Chery mengumumkan recall terhadap Omoda 5 di Malaysia beberapa waktu lalu. Ini dilakukan setelah terjadi dua insiden…

7 Mei 2024

Motor Adventure Baru Paling Murah Dikelasnya, CFMoto 450 MT Rilis di Indonesia

RiderTua.com - Sebuah motor adventure baru CFMoto 450 MT yang dirilis oleh PT. MForce Indonesia yang menaungi CFMoto Indonesia. Hadir…

7 Mei 2024