Categories: MotoGP

Elbow Down Paling Ekstrem! Ternyata Pembalap Yamaha Ini yang Pertama Sebagai Pelopornya, Bukan Orang Spanyol!

RiderTua.com – 32 tahun yang lalu sebuah fotograf yang menunjukkan siapa pelopor atau yang pertama kali melakukan elbow down paling ekstrem.. Banyak yang mengatakan elbow down (sikut bergesekan dengan aspal ) adalah gaya balap khas pembalap MotoGP asal Spanyol. Sehingga seolah diciptakan dan muncul dari kebiasaan pembalap disana. Elbow down paling ekstrem, ternyata pembalap Yamaha ini yang pertama sebagai pelopornya, bukan orang Spanyol..

Elbow Down Paling Ekstrem! Ternyata Pembalap Yamaha Ini yang Pertama Sebagai Pelopornya

Ternyata teknik ekstrem di MotoGP saat ini sudah ada sejak tahun 1988 artinya sudah ada sejak 32 tahun silam.. Pembalap profesional saat ini sering kita lihat melakukan aksi elbow down yang sangat ekstrem..

Adalah Jean Philippe Ruggia (asal Prancis) yang pada tahun 1988 melakukan teknik itu. Dimana saat itu menjadi bintang pembalap kelas 250cc di tim Yamaha – Sonauto. Dialah yang membuka babak baru dalam sejarah teknik balap. Saat itu perlombaan diadakan di Donington, Inggris, dan itu adalah seri ke 12 kejuaraan. Untuk pertama kalinya, seorang pembalap profesional terjepret kamera dengan siku menempel di aspal dengan ekstrem.

Jean-Philippe Ruggia

Kategori 250cc saat itu memang mesin yang paling sempurna untuk manuver semacam ini. Sementara 125cc lebih gesit, ban terlalu tipis untuk sudut kemiringan seperti itu. Sementara kelas 500 cc yang jauh lebih kuat tidak membutuhkan semua kecepatan ini saat menikung. Namun gerakan inilah, yang sekarang berulang kali ditiru, yang mampu membuat pembalap Prancis mendapat tempat khusus dalam sejarah balap motor.

Max Biaggi

Beberapa tahun kemudian, hal ini dilakukan oleh Max Biaggi,di kelas 250cc. Biaggi pada saat itu adalah raja kelas 250cc dan merupakan salah satu pembalap profesional yang luar biasa. Hampir dua puluh tahun gaya ini diadopsi dari Biaggi. Dan sekarang karena kemajuan teknologi dan terutama ban yang telah disempurnakan. Teknik Elbow Down ini muncul kembali di semua kategori dan makin ektrem.

Jean-Philippe Ruggia

Mungkin ketika saat ini Jean-Philippe Ruggia yang sekarang berusia 55 tahun ketika melihat pembalap muda MotoGP lakukan elbow down berkata.. “Gaya itu sudah lama ada coy.. 32 tahun lalu”..

This post was last modified on 3 Juli 2020 12:52

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Pedro Acosta : Saya akan Mengikuti Dani Pedrosa Sepanjang Trek

RiderTua.com - Menjelang balapan MotoGP kandang pertamanya di Jerez, Pedro Acosta mengatakan, "Senang rasanya berada di sini untuk pertama kalinya sebagai…

26 April 2024

Hasil Latihan Bebas 1 MotoGP Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat (26/4/2024), Pembalap Gresini Racing, Alex Marquez, membuat catatan waktu terbaik pada Latihan Bebas…

26 April 2024

Hasil Latihan Bebas Moto2 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat, 26 April 2024, Dalam sesi Latihan Bebas Moto2 Alonso Lopez mampu membuktikan menjadi…

26 April 2024

Hasil Latihan Bebas Moto3 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat (26/4/2024), Pembalap CFMoto Aspar Racing, David Alonso menjadi yang tercepat dalam Latihan Bebas…

26 April 2024

Chery Hadirkan Tambahan Fitur Untuk Omoda E5

RiderTua.com - Chery telah sukses dalam menjual Omoda E5 di Indonesia sejak diluncurkan bulan Februari lalu. Mobil SUV listrik ini…

26 April 2024

Jorge Martin : Berhati-hati di Awal Balapan Agar Tidak Muncul Masalah Getaran

RiderTua.com - Pada konferensi pers di Jerez, Jorge Martin menjelaskan bahwa dia masih perlu meningkatkan diri di GP Spanyol. Rider…

26 April 2024