Categories: MotoGP

Alvaro Bautista Akan Balapan di MotoGP Tahun Depan?

RiderTua.com – Alvaro Bautista dalam sebuah wawancara, memiliki opsi untuk balapan dengan ‘wild card’ di MotoGP 2023. Saat ditanya apakah dia sudah berbicara dengan Ducati tentang kemungkinan wildcard di MotoGP dengan bersemangat dia menjawab sedang berdiskusi dengan bos Ducati. Bautista menyatakan bahwa dia ingin melakukan uji coba dengan Desmosedici GP terlebih dahulu sebelum kemudian berbicara secara konkret tentang penampilan sesekali di akhir pekan MotoGP. “Saya sedang mendiskusikannya dengan Gigi,” katanya..

Bagaimanapun, Aruba telah melakukan beberapa wildcard dengan Michele Pirro dan juga memiliki jadwal balapan untuk tahun 2023. “Yah… Saya ingin menguji mesin MotoGP terlebih dahulu untuk memahaminya sedikit dan jika saya merasa baik, akan mencoba… Sirkuit mana yang bisa menjadi tujuan rencana itu? Mungkin Barcelona. Tapi saya sedang mendiskusikannya dengan Gigi Dall’Igna (Manajer Umum Ducati Corse),” katanya.

Perlu dicatat bahwa Michele Pirro adalah tes rider Ducati dan tahun ini dia turun di tiga balapan: Mugello, Barcelona dan Misano dengan livery Aruba.it Racing. Selain itu, Bautista bukanlah nama yang tidak dikenal di paddock MotoGP… Dia berkompetisi di kelas utama antara tahun 2010 dan 2018 dan menjadi juara dunia 125cc pada tahun 2006. Dia belum pernah menang di MotoGP, tetapi naik ke podium teratas dalam 16 balapan dan delapan kalai di kelas 250cc dan delapan kali di kelas 125cc.

Mungkin sebagai hadiah juara dunia WSBK, sekali tampil sebagai wildcard di GP Spanyol tentunya bukan permintaan yang terlalu sulit bagi pabrikan Ducati..

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Bermesin 2 Silinder Harganya Rp 60 Jutaan, Suzuki Rilis GSX-250R Model Baru

RiderTua.com - Suzuki GSX-250R, motor sport touring yang hanya dijual di 2 negara saja yakni Jepang dan China untuk saat…

24 April 2024

Daihatsu Lanjutkan Produksi Rocky-Raize di Jepang

RiderTua.com - Sebelumnya Daihatsu diketahui melakukan manipulasi tes tabrak terhadap sejumlah mobilnya yang dijual di Jepang. Akibatnya beberapa model seperti…

24 April 2024

Citroen Menjual C3 Aircross Dengan Harga Terjangkau Karena Ini

RiderTua.com - Citroen telah meluncurkan mobil terbaru lainnya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Model SUV ini menjadi model ketiga dalam varian…

24 April 2024

Tesla Turunkan Harga Mobil Listriknya Lagi?

RiderTua.com - Tesla masih memimpin penjualan mobil listrik secara global pada kuartal pertama tahun ini. Seharusnya mereka sudah dapat mempertahankan…

24 April 2024

Honda Mobilio Baru Terjual 194 Unit di Q1 2024

RiderTua.com - Honda telah mencatatkan hasil penjualan yang cukup bagus sepanjang Maret lalu. Dengan lebih dari 10 ribu unit mobil…

24 April 2024

‘Rolling in the City’ dengan New Honda Stylo 160

RiderTua.com - Kemarin Selasa 23/04, MPM Honda Jatim mengadakan acara rolling city bersama skutik premium fashionable mereka yakni New Honda…

24 April 2024