Categories: Sepeda Motor

2022 Ninja ZX-25R SE Hadir dengan Warna Baru, Meluncur Bulan Depan

RiderTua.com – Ninja ZX-25R SE akan hadir dengan warna tambahan yang akan dijual mulai 1 Februari mendatang..  Varian Ninja ZX-25R menjadi motor populer sejak diluncurkan pada September 2020. Dengan mesin paralel 4-silinder 249cc yang memuntahkan tenaga maksimum 37.5 kW (51 PS) di Jepang malah 45 Ps, cukup menarik perhatian. Kinerja mesin superport ini sudah dikendalikan sepenuhnya secara elektronik dengan KTRC (Kawasaki Traction Control) dan KQS (Kawasaki Quick Shifter) dengan auto blipper.

Di Jepang ada tiga tipe untuk model tahun 2022, Ninja ZX-25R, Ninja ZX-25R SE, dan Ninja ZX-25R SE KRT Edition yang telah dirilis sejak 10 September 2021, di mana Ninja ZX-25R SE memiliki warna baru, yang akan ditambahkan dan akan dijual mulai 1 Februari di Jepang.

Warna baru itu adalah Metallic Matte Twilight Blue x Metallic Matte Fusion Silver, yang merupakan warna dan grafis yang menggabungkan kelir matte yang sedang populer saat ini. Harganya sama seperti sebelumnya. Spesifikasi utamanya akan sama dengan model 2022.

sumber: kawasaki-motor.co.id

Di Indonesia berdasarkan website resmi Kawasaki untuk varian ini dijual dengan dua tyipe:

  • NINJA ZX-25R ABS SE dengan harga Rp 116.600.000 (JAKARTA)
  • NINJA ZX-25R Rp 99.500.000 (JAKARTA)

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024