Categories: MotoGP

Dengan Jet Pribadi Marquez Pulang – Pergi ke Rumah Sakit

RiderTua.com – Dengan jet pribadi Marquez pulang – pergi ke rumah sakit.. Sebuah foto yang memperlihatkan Marc Marquez berangkat dan pulang ke rumah sakit. Dia tiba di bandara Barcelona dengan pesawat untuk menjalani operasi. Kalau Marc tinggal di Cervera jarak rumah ke rumah sakit ditempuh dengan jalan darat dalam 1 jam lebih atau jarak sekitar 100 km. Honda dan Marc harus berpacu melawan waktu untuk penyembuhan cedera. Karena hanya Marc yang bisa diandalkan dalam perebutan gelar dunia, tak ada yang lain…

Dengan jet pribadi Marquez pulang- pergi ke rumah sakit

Meskipun sukses menjalani operasi, untuk kepastian turun balap masih menunggu hasil penyembuhan dan diperkirakan butuh 3 minggu. Karena cedera yang dialami Marquez sangat berpengaruh dengan pengendalian motor. Menyangga berat motor saat menikung dengan tangan cedera bukan perkara mudah. Jika yang cedera kaki atau bahu mungkin tidak sesulit lengan.. Jika dibandingkan dengan cedera Dovizioso berbeda..

Tentunya pembalap cadangan akan di siapkan Honda untuk antisipasi hal tak terduga. Meskipun hingga saat ini Stefan Bradl mengaku belum dihubungi markas Honda HRC. Namun sebagai tes rider tentunya dia harus siap. “Saya termotivasi karena saya telah berlatih sepanjang waktu untuk situasi seperti ini, tetapi untuk saat ini saya belum nenerima kontak dari Honda”. Hal senada juga dilakukan oleh tes rider Suzuki, Sylvain Guintoli siap menunggu panggilan, menyusul cedera yang dialami Alex Rins.. .

Marc Marquez harus segera pulih dan banyak istirahat serta cukup latihan melihat padatnya jadwal balap tahun ini. Berbeda dengan tahun lalu selain kondisi paket motornya sedikit bermasalah dengan ban baru Michelin.

This post was last modified on 22 Juli 2020 08:24

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024

Augusto Fernandez : Sekarang Pedro Acosta Adalah Pembalap Terbaik di Pabrikan KTM

RiderTua.com - Ketika rekan setimnya di GasGas Tech3 Pedro Acosta merayakan podium (finis ke-2) di COTA, Augusto Fernandez hanya mampu…

19 April 2024