Categories: MotoGP

Hasil Latihan Sesi-1 GP Jerez: Marquez-Rins-Rossi

RiderTua.com – MotoGP dimulai lagi dengan sesi latihan agar pembalap dan tim kembali ke ritme balap. Setelah jeda yang cukup lama dan membiasakan diri dengan aturan baru masker, jaga jarak dll.. . Di sesi latihan pertama ini Marc Marquez memegang kendali mencetak waktu terbaik di sesi tes pertama sirkuit Jerez dengan 1:37.941. Waktu ini menyamai rekornya dalam latihan bebas di trek yang sama pada 2019. Posisi kedua ada Alex Rins dan ketiga Valentino Rossi disusul Aleix Espargaro. Hasil latihan sesi-1 GP Jerez: Marquez-Rins-Rossi

Hasil Latihan Sesi-1 GP Jerez: Marquez-Rins-Rossi

Dilaporkan adanya kebakaran pada motor Ducati Tito Rabat, yang segera dijinakkan oleh orang-orang di garasi Avintia. Dari pukul 14:00 hingga 15:30, dilaksanakan tes kedua dan terakhir untuk hari ini.

Waktu ini digunakan para pembalap di trek Jerez untuk mengembalikan perasaan yang pas dengan motor MotoGP setelah istirahat yang luar biasa panjang. Temperatur yang tinggi di trek Jerez adalah tantangan yang harus dihadapi oleh pembalap. Pada pergantian waktu sore hari, suhu lebih hangat. Banyak ujicoba dengan ban Michelin telah dicoba, tetapi ada juga beberapa yang turun dengan inovasi teknis. Misalnya knalpot baru pada Ducati dari tim pabrikan, atau Honda yang menguji sistem holeshot.

Aprilia terlihat mengalami kemajuan yang ditunjukkan selama tes musim dingin lalu. Pada sesi ini dia juga berada di posisi ke-4 (Aleix Espargaro dengan RS-GP 2020). Di Ducati saat ini Andrea Dovizioso tampaknya tidak terlalu menderita akibat cedera tulang selangka yang patah kemarin.. Dia dan Danilo Petrucci merasa tenang di babak pertama ini, pada sore hari kita akan melihat bagaimana catatn waktu berubah, dengan suhu lintasan yang berbeda.

This post was last modified on 15 Juli 2020 18:06

Tags: motogp
ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024