Categories: MotoGP

Jadwal Tes Pra Musim-2 MotoGP 15 Juli 2020

RiderTua.com – MotoGP tahun ini dalam kondisi khusus karena berlangsung dalam kondisi krisis. Pertama dalam sejarah, dan bisa dikatakan tes ini adalah tes pra musim sesi ke-2 setelah libur panjang. Tujuannya hanya satu yaitu mengembalikan kepercayaan diri pembalap dengan motor prototipe atau motor balap sesungguhnya yang dipakai untuk balapan musim ini. Semua dilakukan karena terlalu lama libur. Berikut jadwal tes pra musim-2 MotoGP 15 Juli 2020..

Jadwal Tes Pra Musim-2 MotoGP 15 Juli 2020

Pembalap MotoGP, Moto2, Moto3, dan MotoE akan bertemu di lintasan dalam tes di sirkuit Jerez sebelum balapan pertama digelar. Kejuaraan dunia tahun 2020 siap untuk dimulai lagi dengan GP Spanyol, tetapi pertama-tama akan ada kesempatan bagi semua pembalap untuk melakukan tes.

Kelas MotoGP, Moto2, Moto3 dan MotoE akan berada di Jerez de la Frontera pada 15 Juli dari mulai pagi hingga sore hari. Dua sesi akan dilaksanakan untuk kelas utama, kategori menengah dan kelas terkecil moto3. Tes ini dilakukan agar semua orang mendapatkan kembali kepercayaan diri dengan motor masing-masing setelah libur lama. bagi teknisi juga memulia kembali ritme kerja di paddock. Selain itu juga akan menguji dan belajar praktek prosedur keselamatan kesehatan yang baru.

Debutan musim ini juga ada di kelas Moto3. Seri Jerez yang lain dari biasanya ini akan menjadi balapan pertama bagi pembalap muda Niccolò Antonelli, Barry Baltus yang kini telah mencapai usia minimum untuk bisa bersaing di Kejuaraan Dunia.

Jadwal pergantian Waktu Tes MotoGP:

  • 08: 30 – 09: 00 MotoE Sesi1
  • 09: 10 – 09: 50 Moto3 Sesi-1
  • 10: 00 – 11: 30 MotoGP Sesi1 >>> (15.00 – 16.30 WIB) Jakarta
  • 11: 40 – 12: 20 Moto2 Sesi-1
  • 12: 30 – 13: 00 MotoE Sesi-2
  • 13: 10 – 13: 50 Moto3 Sesi-2
  • 14: 00 – 15: 30 MotoGP Sesi-2 >>> (19.00 – 20.30 WIB) Jakarta
  • 15: 40 – 16: 20 Moto2 Sesi-2
  • 16: 30 – 17: 00 MotoE Sesi-3

This post was last modified on 13 Juli 2020 15:02

Tags: motogp
ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil FP2 WSBK Belanda 2024 : Hujan, Bautista Tercepat!

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP2 WSBK Belanda 2024 ..Jumat, 19 April 2024, Dalam sesi FP2 WSBK Belanda yang…

19 April 2024

Stefan Bradl : Ketika Marc Marquez Jatuh, Acosta Pasti Tersenyum

RiderTua.com - Stefan Bradl dan Marc Marquez bekerja bersama untuk Honda selama bertahun-tahun. Setelah Baby Alien pindah ke tim satelit…

19 April 2024

Hasil FP1 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP1 WSBK Belanda 2024 ..Jumat (19/4/2024), Pembalap ROKiT - Motorrad , Toprak Razgatlioglu menjadi…

19 April 2024

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024