Categories: MotoGP

Gawat! Bos Tim Ducati Sebut Negosiasi Dovizioso Alami Kebuntuan

RiderTua.com – Tim MotoGP Ducati berpartisipasi dalam tes pribadi di Misano. Hadir disana manajer umum Ducati Corse, Gigi Dall’Igna. Via media SkySport.it, insinyur nomor satu di tim merah itu menyampaikan berita terbaru tentang pembaruan kontrak 2021 dengan Andrea Dovizioso. Dia tidak menutupi adanya kendala dalam kesepakatan itu. Bos tim Ducati sebut negosiasi Dovizioso alami kebuntuan..

Bos Tim Ducati Sebut Negosiasi Dovizioso Alami Kebuntuan

Rupanya permasalah ‘klasik’ menjadi batu sandungan dalam kesepakatan baru Dovizioso, yaitu sisi keuangan. Sementara itu Danilo Petrucci diperkirakan akan bergabung dengan KTM setelah memberi ruang bagi Jack Miller musim depan. Baik Dovi dan Petrucci tidak bisa mengikuti tes minggu ini karena aturan pengujian MotoGP.

Namun, Dall’Igna mengawasi pekerjaan tes rider MotoGP pabrikannya Michele Pirro dan tim resmi WorldSBK dengan Scott Redding dan Chaz Davies di Misano.

Rumor Lorenzo?

Wartawan juga sempat bertanya kepada Dall’Igna tentang rumor Jorge Lorenzo. Dimana infonya telah menghubungi Ducati tentang kemungkinan ‘comeback’ ke MotoGP. “Sulit untuk memiliki rencana yang jelas. Bisa dimengerti pembalap seperti Jorge bermaksud untuk menyelesaikan karirnya dengan cara yang lebih baik daripada yang dia lakukan tahun lalu. Setelah mengatakan ini, tentu sulit untuk memahami motivasi sebenarnya,” kata Dall’Igna.

Apakah jika kontrak Dovi gagal, Lorenzo otomatis menempati posisinya?… Tentang Lorenzo masih terlalu dini untuk di bahas sekarang ujarnya.. “Ini benar-benar prematur untuk membuat argumen seperti itu (Lorenzo), tentu saja negosiasi dengan Dovizioso dimulai sejak lama dan berada dalam kebuntuan, jadi kita akan lihat.”.. Kita akan lihat? Hmmm…

This post was last modified on 3 Juli 2020 13:18

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Daihatsu Lanjutkan Produksi Rocky-Raize di Jepang

RiderTua.com - Sebelumnya Daihatsu diketahui melakukan manipulasi tes tabrak terhadap sejumlah mobilnya yang dijual di Jepang. Akibatnya beberapa model seperti…

24 April 2024

Citroen Menjual C3 Aircross Dengan Harga Terjangkau Karena Ini

RiderTua.com - Citroen telah meluncurkan mobil terbaru lainnya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Model SUV ini menjadi model ketiga dalam varian…

24 April 2024

Tesla Turunkan Harga Mobil Listriknya Lagi?

RiderTua.com - Tesla masih memimpin penjualan mobil listrik secara global pada kuartal pertama tahun ini. Seharusnya mereka sudah dapat mempertahankan…

24 April 2024

Honda Mobilio Baru Terjual 194 Unit di Q1 2024

RiderTua.com - Honda telah mencatatkan hasil penjualan yang cukup bagus sepanjang Maret lalu. Dengan lebih dari 10 ribu unit mobil…

24 April 2024

‘Rolling in the City’ dengan New Honda Stylo 160

RiderTua.com - Kemarin Selasa 23/04, MPM Honda Jatim mengadakan acara rolling city bersama skutik premium fashionable mereka yakni New Honda…

24 April 2024

Citroen Resmi Rilis C3 Aircross di Indonesia!

RiderTua.com - Citroen akhirnya meluncurkan mobil terbarunya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Mobil SUV ini menjadi varian baru lainnya dari…

24 April 2024