Categories: MotoGP

Inilah 5 Calon Pembalap Baru Ducati, Ada Alex Marquez!

RiderTua.com – Tim satelit Pramac-Ducati bakalan sibuk mempersiapkan dan mencari penerus Jack Miller.. Ketika Jack Miller bergabung dengan tim pabrikan Ducati, Pramac membutuhkan pembalap baru. Ada beberapa nama yang sudah kita dengar sebelumnya yaitu: Jorge Martin, Enea Bastianini dan Lorenzo Baldassarri adalah kandidat kuat. Namun ternyata ada 5 calon pembalap baru Ducati..

5 Calon Pembalap Baru Ducati

Jack Miller memiliki peluang bagus untuk pindah dari tim satelit Pramac Ducati ke tim pabrikan untuk musim MotoGP 2021. Diskusi sedang berlangsung di balik layar. Jika kesepakatan ini berhasil, Pramac harus mencari pembalap baru. Karena tim Pramac sebenarnya adalah “Tim Muda” Ducati, mereka bisa mencari pembalap dari kelas menengah Moto2.

Bos tim Pramac Francesco Guidotti mendaftar 5 nama seperti dilansir MotoGP .com.. “Jorge Martin, Lorenzo Baldassarri, Enea Bastianini. Alex Marquez ada di daftar ini dan masih ada Jorge Navarro. Ini adalah pembalap muda yang menarik.”

Dovi atau Petrucci yang Diganti?

Kepastian pembalap tim resmi Ducati ( Dovi) masih menunggu negosiasi. Kontrak dengan Andrea Dovizioso harus diklarifikasi. Jika ada kesepakatan dengan tim Ducati pada 2021, maka Dovizioso akan bertandem dengan Miller. Petrucci bisa beralih ke Kejuaraan Dunia Superbike.

Jika kontrak Dovizioso tidak diperpanjang lagi, Danilo Petrucci bisa tinggal di tim resmi. Tahun depan tren tim resmi memasang pembalap muda untuk menundukkan Marquez..

This post was last modified on 23 Mei 2020 15:47

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024