Categories: Sepeda Motor

Suzuki Lets 2020 Resmi Mengaspal, Yuk Kenalan!

RiderTua.com – Lagi-lagi mengaspal sebuah motor skutik baru di tengah semakin panasnya persaingan di kelas ini. Beberapa waktu yang lalu, Suzuki telah meluncurkan Suzuki Lets 2020 di China. Berbeda dengan versi sebelumnya, Lets terbaru dibekali mesin dan fitur yang baru.

Baca juga: 13 Milidetik, Pengembangan Suzuki GSX-RR Memang Hebat, Peran Orang Ini Salah Satunya !

Suzuki Lets 2020 Resmi Mengaspal, Yuk Kenalan!

Suzuki Lets 2020 dibekali mesin mesin 112,8 cc SOHC 1-silinder dengan pendingin udara. Jantung pacu ini mampu menghasilkan tenaga 8,7 dk dan torsi maksimum 9 Nm. Dan menggunakan sistem trasmisi CVT.

Meski lahir di tahun 2020, skutik ini belum dilengkapi lampu LED seperti motor baru lain. Tapi masih ok dengan adanya lampu DRL (daytime running light) yang tajam sehingga motor lebih terkesan agresif. Tersedia juga power changer untuk mengisi daya ponsel.

Dikutip dari Motosaigon.vn, di China Suzuki Lets ini dibanderol 7.980 yuan atau Rp 16,7 juta. 

Spesifikasi Suzuki Lets:

  • Tipe mesin: 4-stroke, 1 silinder, air cooled
  • Sistem mesin: SOHC, 2 Valve
  • BorexStroke: 51.0×55.2
  • Displacement (cm3): 112,8
  • Rasio kompresi: 9,4:1
  • Fuel System: Fuel Injection
  • Ignition System: Electronic Ignition (Transistorized)
  • Starter System: Electric and Kick
  • Suspension: Telescopic, Coil spring, oil damped (depan), swingarm type, coil spring, oil damped (belakang)
  • Rem: Disc (depan), tromol (belakang)
  • Roda: 70/90-14 (depan, 80/90-14 (belakang)
  • Pelek: Casting Wheel
  • Fuel tank (L): 3,5
  • Panjang (mm): 1.845
  • Lebar (mm): 680
  • Tinggi (mm): 1.040
  • Wheelbase (mm): 1.235
  • Ground clearance (mm): 135
  • Seat height (mm): 740
  • Bagasi (L): 5,4
  • Berat (kg): 90

This post was last modified on 14 Mei 2020 11:04

Rafie Satya Pradipta

Leave a Comment

Recent Posts

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024

Alasan BMW Belum Umumkan Harga i5 di Indonesia

RiderTua.com - BMW telah meluncurkan i5 di Indonesia sebagai model baru untuk menambah lebih banyak line-up mobil ramah lingkungannya. Mobil…

28 Maret 2024

Mobil Baru Mercedes-Benz yang akan Diluncurkan di Indonesia Tahun Ini

RiderTua.com - Mercedes-Benz telah meluncurkan dua mobil baru di Indonesia, yaitu GLA Facelift dan GLE model terbaru. Meskipun begitu, mereka…

28 Maret 2024

Hyundai Umumkan Recall Mobil Listriknya, Indonesia Termasuk?

RiderTua.com - Sebelumnya Hyundai mengumumkan penarikan ratusan ribu unit mobil listriknya di Korea Selatan setelah ditemukan adanya cacat produksi. Tidak…

28 Maret 2024