Categories: Sepeda Motor

Honda Gorilla, Kakak Laki-laki Honda Monkey

RiderTua.com – Berbicara tentang saudara kandung dari sebuah varian motor, Honda gorilla adalah saudara dari Honda monyet..eh Monkey.. Motor yang masuk dalam Honda Z series ini masuk kategori motor mini. Dipanggil Monyet atau Gorila karena postur tubuh pengendara yang menggelantung. Motor ini mulai diproduksi dan dijual pada Maret 1964 dengan model Z50M.. Honda Gorilla adalah kakak laki-laki Honda Monkey

Honda Gorilla, Kakak Laki-laki Honda Monkey

Motor yang diperuntukkan sebagai ‘sepeda santai’ ini rupanya masih ada kekurangan dalam hal kapasitas tangki.. Mungkin bagi pengendara yang santainya kebangetan..Terlalu santuy sehingga kapasitas tangki yang 5,6 liter dirasa kurang.. Dengan lahirnya Gorilla si ‘monyet’ kecil ini bisa diajak tur lebih jauhan…

Gorilla adalah kakak laki-laki dengan tangki yang lebih besar!

Ngomong-ngomong permintaan motor unik ini di tanah air sampai harus inden lama loh…
Kalau masih kurang besar lagi tangkinya mungkin akan diproduksi Honda Kingkong… 😀

This post was last modified on 10 April 2020 19:08

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Suzuki Naikkan Harga Baleno, Kompetitornya Masih Pertahankan Harga Lamanya

RiderTua.com - Suzuki telah menaikkan harga sejumlah mobilnya di Indonesia, baik model MPV maupun SUV. Kini giliran Baleno Hatchback yang…

16 April 2024

Hyundai Buka Suara Soal Munculnya All New Santa Fe di Indonesia

RiderTua.com - Hyundai telah memperkenalkan Kona Electric generasi terbaru pada Februari lalu, meski harga jualnya belum diumumkan. Sementara itu, mereka…

16 April 2024

Honda CR-V e:HEV Terjual 390 Unit Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda baru menjual dua mobil hybrid di Indonesia, itupun keduanya merupakan model CBU dari luar negeri. Termasuk CR-V…

16 April 2024

Fabio Quartararo : Finis ke-12? Saya Memperkirakan Lebih Buruk Dari Itu!

RiderTua.com - Menjelang GP Amerika, Yamaha berhasil memperpanjang kontrak Fabio Quartararo hingga akhir musim 2026. Meski hanya finis ke-12 pada…

16 April 2024

Jorge Martin : Saya Membuat Kesalahan di Tikungan 11

RiderTua.com - Tak seperti dua seri pertama MotoGP sebelumnya, Jorge Martin tidak bisa memperjuangkan kemenangan baik pada sprint maupun pada race…

16 April 2024

Pecco Bagnaia : Bagian Kiri Bergetar Kuat

RiderTua.com - Pecco Bagnaia merana di sirkuit COTA. Setelah hanya finis ke-8 dalam sprint race, rider pabrikan Ducati itu pun…

16 April 2024