Categories: Otomotif

Ini Target Penjualan Mobil Tahun 2020 dari Honda

(Foto: viva)

RiderTua.com – Mobil – Tahun 2019 menjadi tahun tersulit bagi produsen otomotif, tak terkecuali Honda Prospect Motor (HPM). Memang penjualan mobil mengalami penurunan, jika dibandingkan dengan tahun lalu. Lalu apa target HPM untuk tahun 2020? Ini target penjualan mobil tahun 2020 dari Honda.

(Foto: mobildong) Mobil-Honda
Baca juga: Honda BR-V Harus Siap Digempur Suzuki XL7

Ini Target Penjualan Mobil Tahun 2020 dari Honda

Pada tahun 2019 lalu, HPM meraih marketshare sebesar 14,4 persen. Tentu bukan angka yang tidak buruk maupun tidak bagus. Mengingat berbagai macam masalah seperti Pemilu 2019 dan perang dagang cukup mempengaruhi penjualan mobil.

Keadaan Pemilu 2019 membuat konsumen memilih untuk tidak membeli mobil terlebih dahulu. Akibatnya penjualan mobil menurun selama penyelengaraan tersebut. Namun sempat naik sedikit ketika libur Lebaran terjadi di bulan Juni dan Juli.

Kini HPM mulai fokus dengan penjualan di tahun ini. Targetnya masih sama dengan tahun sebelumnya, dan mulai menaruh sedikit harapan. Meskipun masih ada satu pesta pemilihan umum lainnya, yaitu Pilkada, yang berpotensi dapat menganggu penjualan.

Walau begitu, HPM melihat kalau dampak Pilkada tidak sebesar Pilpres. Jadi masih ada kesempatan untuk meningkatkan penjualan di tahun ini. Sepertinya para produsen lainnya akan memasang target baru atau tetap bertahan pada target lama.

HPM masih terus mengandalkan penjualan dari Brio, baik itu RS maupun Satya. Penjualannya memang cukup tinggi selama ini. Tak hanya Brio, tetapi juga model lainnya, dari CR-V, Mobilio, hingga Jazz.

This post was last modified on 25 Januari 2020 10:44

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Pedro Acosta Bisa Menang di Jerez, Tapi Kata Siapa?

RiderTua.com - Baru dua seri berlalu dan kecintaan banyak penggemar MotoGP terhadap Pedro Acosta sudah meroket. Bukan karena bakatnya saja,…

29 Maret 2024

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024