Categories: Otomotif

Honda Segarkan Civic Type R, Ada Warna Baru !

RiderTua.com – Mobil – Setelah sekian lama dijual, akhirnya Honda merilis facelift pertama untuk Civic Type R. Mobil sedan sporty ini tampil makin gagah dan makin buas performanya. Termasuk tambahan warna baru untuk versi kencang Civic ini. Honda segarkan Civic Type R, ada warna baru.

Baca juga: Kei Car Honda Ini Laris Manis di Tahun 2019

Honda Segarkan Civic Type R, Ada Warna Baru !

Dilansir dari kompas.com (12/01/2020), facelift ini diluncurkan dalam ajang Tokyo Auto Salon 2020. Ubahan yang diberikan mulai dari eksterior, interior, hingga performanya. Sehingga menjadikannya tampil lebih macho.

Yang paling mencolok dari penyegaran tersebut adalah hadirnya warna baru ‘Boost Blue’. Warna ini terlihat memberi kesan eksklusif pada Civic Type R. Warna ini juga membuat Type R menjadi warna khasnya.

Selain warna, tampilan grille terlihat lebih besar dari sebelumnya. Interiornya memperlihatkan kulit Alcantara pada setir mobil. Tuas persneling-nya didesain ulang dan menjadi lebih pendek.

Soal performa, Honda memasang kampas rem baru untuk Type R. Rem ini dapat bekerja lebih maksimal saat mengerem dalam kecepatan tinggi. Lalu suspensinya diperbaiki sehingga kini lebih nyaman peredamannya. Untuk bisa mendapatkan grip sempurna saat melewati tikungan, dilengkapi satu set rear bushing.

Soal mesin masih tetap dipertahankan, dan tak ada yang berubah. Honda baru menjual Civic Type R Facelift sebelum musim dingin berakhir. Jadi konsumen perlu siapkan duit untuk membawa pulang mobil ini.

This post was last modified on 13 Januari 2020 07:02

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil FP2 WSBK Belanda 2024 : Hujan, Bautista Tercepat!

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP2 WSBK Belanda 2024 ..Jumat, 19 April 2024, Dalam sesi FP2 WSBK Belanda yang…

19 April 2024

Stefan Bradl : Ketika Marc Marquez Jatuh, Acosta Pasti Tersenyum

RiderTua.com - Stefan Bradl dan Marc Marquez bekerja bersama untuk Honda selama bertahun-tahun. Setelah Baby Alien pindah ke tim satelit…

19 April 2024

Hasil FP1 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP1 WSBK Belanda 2024 ..Jumat (19/4/2024), Pembalap ROKiT - Motorrad , Toprak Razgatlioglu menjadi…

19 April 2024

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024