Categories: Otomotif

LCGC Toyota akan Semakin Kuat Setelah Datsun ‘Pergi’

(Foto: Mobil123.com)

RiderTua.com – Mobil – Perginya Datsun akan mengubah peta persaingan di segmen LCGC. Meski dengan absennya Datsun mulai tahun depan, beberapa model mobil murah ini akan menguatkan dominasinya. Seperti LCGC Toyota yang akan semakin kuat nantinya. LCGC Toyota akan semakin kuat setelah Datsun ‘pergi’.

(Foto: car24.com)
Baca juga: Honda akan Dominasi Segmen LCGC Setelah Datsun Pergi

LCGC Toyota akan Semakin kuat Setelah Datsun ‘Pergi’

Selama ini segmen LCGC selalu penuh sesak dengan banyaknya model yang ditawarkan. Melansir detik.com (06/12/2019), kebanyakan merupakan model 5-seater. Sisanya yaitu 7-seater seperti duo Sigra-Calya.

Sebenarnya Datsun cukup bagus penjualannya sebelum pengumuman tersebut. Namun penurunan yang terjadi sepertinya tak mampu dihindari. Sehingga keadaan ini dimanfaatkan oleh rivalnya untuk mengambil alih.

Mengenai itu, Toyota Astra Motor (TAM) belum memastikan apakah mereka juga akan mengambil porsi Datsun di segmen LCGC. Namun TAM melihat segmen LCGC akan semakin ketat setelah Datsun pergi.

Maka untuk bisa bertahan, TAM harus memberi pembaruan atau semacamnya. Dengan begitu, model seperti Agya dan kembarannya, Ayla, bisa bertahan di pasar. Sepertinya TAM perlu strategi baru di segmen LCGC setelah terjadi perubahan.

Kini segmen tersebut mulai kedatangan beberapa model terbaru. Salah satunya yaitu Renault Triber, yang baru diluncurkan tahun ini. Walau bukan jenis LCGC, harganya yang murah mungkin akan menyenggol segmen tersebut, termasuk LMPV.

This post was last modified on 7 Desember 2019 07:38

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024