Categories: Otomotif

Penjualan Mobil Honda Meningkat 9 Persen Tahun Ini

(Foto: mobildong) Mobil-Honda

RiderTua.com – Mobil – Tahun ini menjadi tahun yang kurang memuaskan bagi produsen otomotif. Ini terjadi karena efek dari Pemilu serta kurang stabilnya ekonomi global. Walau begitu, ternyata penjualan mobil Honda malah meningkat. Penjualan mobil Honda meningkat 9 persen tahun ini.

(Foto: Youtube) honda mobilio special edition
Baca juga: Honda Freed akan Kembali ke Indonesia ?

Penjualan Mobil Honda Meningkat 9 Persen Tahun Ini

Mungkin terdengar aneh jika ada yang penjualannya meningkat walau keadaan pasar otomotif menurun. Tapi ini ada benarnya. Dilansir dari detik.com (11/11/2019), kenaikan penjualan mobil Honda mencapai 9 persen.

Tak hanya itu, pangsa pasarnya meningkat 0,4 persen dari tahun sebelumnya. Ini sudah menjadi hal yang bagus bagi Honda Prospect Motor (HPM), karena penjualannya cukup baik ditengah menurunnya pasar.

Dari penjualan tersebut, Brio Satya masih mencatatkan sebagai penyumbang penjualan Honda selama ini. Bahkan kontribusinya mencapai 46 persen dari total hasil penjualannya.

(Foto: Raja Mobil)

Brio Satya juga menjadi unggulan Honda di segmen LCGC. Meskipun segmen mobil murah ini mengalami penurunan tren. Apalagi persaingannya cukup ketat disini, dimana duo Calya-Sigra masih menjadi LCGC yang paling diandalkan.

Selain Brio Satya, HR-V dan Mobilio juga menjadi penyumbang penjualan Honda. Mobilio tetap dicari konsumen Indonesia walau ‘dikeributi’ oleh rivalnya.

This post was last modified on 12 November 2019 07:46

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024

Alasan BMW Belum Umumkan Harga i5 di Indonesia

RiderTua.com - BMW telah meluncurkan i5 di Indonesia sebagai model baru untuk menambah lebih banyak line-up mobil ramah lingkungannya. Mobil…

28 Maret 2024

Mobil Baru Mercedes-Benz yang akan Diluncurkan di Indonesia Tahun Ini

RiderTua.com - Mercedes-Benz telah meluncurkan dua mobil baru di Indonesia, yaitu GLA Facelift dan GLE model terbaru. Meskipun begitu, mereka…

28 Maret 2024

Hyundai Umumkan Recall Mobil Listriknya, Indonesia Termasuk?

RiderTua.com - Sebelumnya Hyundai mengumumkan penarikan ratusan ribu unit mobil listriknya di Korea Selatan setelah ditemukan adanya cacat produksi. Tidak…

28 Maret 2024

Marc Marquez : Saya Suka Mengejar Acosta

RiderTua.com -  Marc Marquez suka saat 'duel' dengan pembalap baru Pedro Acosta.. Meski berstatus rookie, Acosta menjalani debut MotoGP nya…

28 Maret 2024