Categories: Otomotif

Merger FCA-PSA Mampu Kalahkan Perusahaan Otomotif Lainnya

RiderTua.com – Mobil – Setelah melalui perundingan yang cukup lama, akhirnya Fiat Chrysler Automobiles (FCA) sepakat untuk bergabung dengan Groupe PSA. Dengan ini, keduanya menjadi satu perusahaan merger besar. Bahkan dapat mengalahkan perusahaan otomotif lainnya. Merger FCA-PSA mampu kalahkan perusahaan otomotif lainnya.

Baca juga: FCA Group Resmi Bergabung dengan Peugeot

Merger FCA-PSA Mampu Kalahkan Perusahaan Otomotif Lainnya

FCA maupun PSA merupakan dua perusahaan otomotif yang cukup terkenal dengan produk unggulannya. Melansir detik.com (06/11/2019), jika hasil penjualannya digabung, maka menghasilkan angka 8,7 juta unit. Begitupun dengan nilai perusahaan yang mencapai 50 miliar dolar AS.

Dengan ini, FCA-PSA mampu mengalahkan Honda, Ford, General Motors, dan Hyundai sekaligus. Walau hasil penjualannya masih belum bisa mengungguli aliansi Nissan-Mitsubishi-Renault.

Selain dapat menghasilkan angka penjualan lebih tinggi, FCA-PSA dapat menghasilkan hingga 14 juta kendaraan tiap tahunnya. Tentu itu bukan angka yang sedikit. Walau dibayangi oleh pasar otomotif Eropa yang akhir-akhir ini melemah.

Banyak yang mengkhawatirkan kalau akan ada pemutusan hubungan kerja (PHK) setelah merger ini. Tapi FCA-PSA memastikan tidak akan ada pekerja yang di-PHK. Selain itu, tak akan ada pabrik yang ditutup setelah penggabungan tersebut.

Mungkin suatu saat nanti FCA-PSA dapat mengungguli Nissan-Mitsubishi-Renault. Walau pastinya membutuhkan waktu cukup lama agar itu terjadi.

This post was last modified on 7 November 2019 05:58

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Pedro Acosta Bisa Menang di Jerez, Tapi Kata Siapa?

RiderTua.com - Baru dua seri berlalu dan kecintaan banyak penggemar MotoGP terhadap Pedro Acosta sudah meroket. Bukan karena bakatnya saja,…

29 Maret 2024

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024