Categories: Otomotif

Desain Lebih Diutamakan Sebelum Membeli Mobil Baru ?

(Foto: Carvaganza.com) Honda-IIMS-2018

RiderTua.com – Mobil – Biasanya kalau seseorang membeli mobil baru, yang paling diutamakan yaitu harganya. Soal fitur dan desain terkadang diurusi belakangan. Tapi entah mengapa kini lebih banyak pembeli lebih mengutamakan desain mobil daripada harga. Desain lebih diutamakan sebelum membeli mobil baru.

(Foto: CNN Indonesia)
Baca juga: Mitsubishi Manfaatkan Efek Pemilu yang Mereda dengan Mobil Baru

Desain Lebih Diutamakan Sebelum Membeli Mobil Baru ?

Dilansir dari otosia.com (06/11/2019), makin lama makin banyak konsumen Indonesia yang lebih mengutamakan desain saat membeli mobil. Menurut data dari JD Power Indonesia, angka ini terus meningkat dari tahun ke tahun.

Dari desain, konsumen biasanya melihat apakah pendingin udaranya ada, joknya nyaman atau tidak, sampai fitur bawaan seperti touch screen. Ada juga yang mempertimbangkannya dari tingkat kebisingan mobil. Sampai masalah wiper kaca, speaker, dan klakson mobil.

Tak hanya dari desain, sebagian kecil terkadang melihat manufakturnya. Namun angkanya lebih kecil dari desain.

(Foto: Carvaganza.com)

Mungkin tak mengejutkan jika semakin lama konsumen Indonesia lebih mempertimbangkan desain mobil daripada harganya. Terkadang ada juga yang ikut-ikutan tren mobil terbaru. Biasanya tak melihat harga yang dipatok.

Kemungkinan inilah mengapa beberapa mobil murah tidak selaris mobil biasa dengan harga sedikit lebih mahal. Karena yang paling diutamakan yaitu fitur serta desain yang dimiliki.

This post was last modified on 7 November 2019 10:14

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Pedro Acosta Bisa Menang di Jerez, Tapi Kata Siapa?

RiderTua.com - Baru dua seri berlalu dan kecintaan banyak penggemar MotoGP terhadap Pedro Acosta sudah meroket. Bukan karena bakatnya saja,…

29 Maret 2024

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024