Categories: Otomotif

Recall Daihatsu Gran Max dan Luxio Dilakukan, Masalah Apa ?

(Foto: daihatsu padang)

RiderTua.com – Mobil – Secara mengejutkan, Astra Daihatsu Motor (ADM) mengumumkan recall terhadap Gran Max dan Luxio. Tak biasanya ADM melakukan penarikan ulang terhadap mobilnya. Lalu apa masalahnya? Recall Daihatsu Gran Max dan Luxio dilakukan, masalah apa.

Baca juga: Ini Calon Rival Daihatsu Rocky di Indonesia

Recall Daihatsu Gran Max dan Luxio Dilakukan, Masalah Apa ?

Dilansir dari detik.com (01/11/2019), masalah pada kedua mobil MPV boxy ini yaitu terletak pada komponen connecting road. Masalah tersebut bisa menyebabkan mesin tak bisa dinyalakan. Walaupun masih bisa dinyalakan sementara, maka menimbulkan suara berisik.

Keadaan bisa menjadi lebih buruk karena mesin tidak dilengkapi dengan engine brake. Sehingga pengguna model ini diharapkan lebih berhati-hati saat menggunakannya.

Jika tetap dipaksakan, maka dikhawatirkan bagian connecting road tersebut bisa pecah sehingga mesin rusak. Untuk mencegah terjadinya ini, maka ADM perlu melakukan recall.

Unit Gran Max (tipe 1.5) dan Luxio yang terdampak yaitu unit dengan tahun produksi Maret 2018 sampai April 2019. Para pemilik yang merasa unitnya kena recall dianjurkan untuk melakukan perbaikan segera.

Waktu perbaikan bisa memakan waktu kira-kira 14 jam. Pemilik tak perlu membayar biaya perbaikan alias gratis.

This post was last modified on 2 November 2019 05:45

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Chery Siapkan Model Omoda Terbaru Lainnya?

RiderTua.com - Kesuksesan Chery dalam menghadirkan Omoda 5 di pasar global menjadi alasan dihadirkan varian listriknya, yaitu Omoda E5. Sejak…

20 April 2024

Alex Rins : Motor Kami Sangat Lamban..!

RiderTua.com - Setelah Suzuki mundur dari MotoGP pada 2022, Alex Rins memutuskan pindah ke tim LCR pada 2023. Ini artinya…

20 April 2024

GWM Tank 500 yang Dibanderol Lebih Dari Rp 1 Miliar

RiderTua.com - GWM Tank telah menghadirkan mobil SUV andalannya di Indonesia bulan lalu. Dikenal sebagai Tank 500, model SUV bermesin…

20 April 2024

Replika Yamaha YZF-R1 Jonathan Rea Dijual Sangat Terbatas!

RiderTua.com - Replika motor balap Jonathan Rea Replica YZF-R1 di WSBK yang mengambil basis dari model standarnya, terinspirasi dari tim…

20 April 2024

Komentar Gigi Dall’Igna Atas Penampilan Marc Marquez, Bastianini, Pecco dan Martin di Texas

RiderTua.com - Meski Marc Marquez mengalami crash saat memimpin GP Amerika, General Manager Ducati Corse Gigi Dall'Igna memuji kecemerlangannya. Pembalap…

20 April 2024

Hasil FP2 WSBK Belanda 2024 : Hujan, Bautista Tercepat!

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP2 WSBK Belanda 2024 ..Jumat, 19 April 2024, Dalam sesi FP2 WSBK Belanda yang…

19 April 2024