Categories: Otomotif

Peugeot dan Fiat Group akan Melakukan Merger ?

RiderTua.com – Mobil – Nasib Fiat Chrysler Automobiles (FCA) saat ini masih terkatung-katung. Hal ini setelah ditinggal oleh mantan CEO-nya, Sergio Marchionne, yang kemudian meninggal pada tahun 2018. Sejak saat itu, nasib produsen mobil ini masih dipertanyakan. Peugeot dan Fiat Group akan melakukan merger.

Baca juga: Menanti Harga Resmi MPV Renault Triber

Peugeot dan Fiat Group akan Melakukan Merger ?

Dilansir dari Autonetmagz.com (01/11/2019), jauh sebelumnya, Renault sempat mengajukan diri untuk bergabung dengan FCA. Namun kemudian tak jadi setelah tak mendapat ‘restu’ dari pemerintah Prancis. Renault sebenarnya dipegang oleh pemerintah, dengan besaran 15 persen.

Kini muncul rumor bahwa Peugeot S.A. (Groupe PSA) tertarik bergabung bersama FCA. Lalu bagaimana tanggapannya?

Ternyata rumor tersebut langsung dikonfirmasi oleh PSA. Perusahaan otomotif ini mengaku kalau mereka dan FCA sedang dalam tahap diskusi. FCA kemudian juga mengkonfirmasi hal yang sama. Entah sampai mana tahap tersebut.

Tujuan dari merger tersebut yaitu agar keduanya bisa menjadi pemimpin pasar otomotif dunia. Terdengar seperti rencana yang sangat ambisius, sekaligus menjanjikan.

Keduanya sempat menorehkan penjualan mobil hingga 8,7 juta unit. Walau jumlah tersebut bisa mengalahkan General Motors, tetapi tak bisa mengungguli aliansi tiga sekawan, Nissan-Mitsubishi-Renault.

This post was last modified on 2 November 2019 09:55

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Pedro Acosta Bisa Menang di Jerez, Tapi Kata Siapa?

RiderTua.com - Baru dua seri berlalu dan kecintaan banyak penggemar MotoGP terhadap Pedro Acosta sudah meroket. Bukan karena bakatnya saja,…

29 Maret 2024

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024