Categories: Sepeda Motor

Kawasaki Ninja ZX-25R Belum Bisa Dijual di Indonesia

RiderTua.com – Motor – Kawasaki secara resmi mengenalkan Ninja ZX-25R di Tokyo Motor Show 2019. Varian terbaru dari sepeda motor gede ini mulai menarik perhatian pengunjung pameran. Tak terkecuali konsumen di Indonesia. Kawasaki Ninja ZX-25R belum bisa dijual di Indonesia.

Baca juga: Kawasaki Ninja ZX-25R, 250cc 4 silinder, Suara Motor MotoGP !

Kawasaki Ninja ZX-25R Belum Bisa Dijual di Indonesia

Kawasaki Motor Indonesia (KMI) mengaku kalau ada konsumen yang mulai tertarik dengan motor tersebut. Melansir Kompas.com (28/10/2019), ada juga yang menanyakan kapan bisa dibawa ke Tanah Air. Lalu bagaimana responsnya?

KMI mengatakan kalau untuk saat ini mereka belum bisa mendatangkan unitnya. Kawasaki juga memperingatkan adanya penipuan mengenai Ninja ZX-25R. Pernyataan tersebut tertulis dalam surat terbuka kepada konsumennya.

Soal tanggal peluncuran dan harga resminya, KMI meminta agar konsumen lebih bersabar lagi. Jika nanti akan dibuka pre-order ZX-25R, maka KMI akan mengurutkannya ketika unitnya sudah sampai.

Sebenarnya Ninja ZX-25R baru saja diluncurkan di TMS 2019. Dengan begitu, Kawasaki belum sempat mengumumkan akan dijual di negara mana.

Spesifikasi lengkapnya belum banyak terungkap, apalagi motor bermesin 250cc 4 silinder ini belum dipastikan dimana basis produksinya.

This post was last modified on 28 Oktober 2019 13:13

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Semua Rider Mengincar Tempat Enea Bastianini di Ducati

RiderTua.com - Mengenai performa kuat Enea Bastianini musim ini, usai GP Amerika Michael Laverty mengatakan, "Senang melihat performa Enea. Dia…

23 April 2024

Yamaha Bolt R-Spec : Motor Bobber Baru yang Harganya Rp 140 Jutaan

RiderTua.com - Motor bobber yang punya ciri khas tersendiri, kini Yamaha meluncurkan Bolt R-Spec yang dapat model baru tahun 2024.…

23 April 2024

Honda Catatkan Hasil Penjualan Mobil yang Bagus Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda mungkin juga mengalami perlambatan penjualan mobil di Indonesia sepanjang kuartal pertama tahun ini. Tapi setidaknya hasil yang…

23 April 2024

BYD akan Merilis Pikap D-Cab Terbarunya Minggu Ini

RiderTua.com - BYD telah dikenal dengan mobil listriknya di pasar global, dari hatchback, sedan, sampai SUV telah dijualnya. Namun hanya…

23 April 2024

Chery akan Hadirkan MPV Terbaru Melalui Exeed

RiderTua.com - Chery memang dikenal dengan sejumlah model yang dijualnya di pasar. Meski mereka juga memiliki merek mobil lainnya, salah…

23 April 2024

5 Tim MotoGP Ini Bisa Mengalami Perubahan Besar di 2025

RiderTua.com - Dengan hanya 6 pembalap yang dipastikan berada di grid MotoGP 2025 sejauh ini dan 3 tim satelit yang…

23 April 2024