Categories: MotoGP

Hasil FP1 GP Jepang: Trio Yamaha Semakin di Depan !

RiderTua.com – Latihan Bebas Pertama Jumat ( FP1) dimulai di Motegi … Seri ini merupakan balapan terakhir musim ini untuk pembalap tuan rumah Takaaki Nakagami, yang akan menjalani operasi bahu dan melewatkan tiga putaran berikut, dia akan digantikan oleh Johann Zarco. Hasil FP1 GP Jepang: Trio Yamaha Semakin di Depan !

Hasil FP1 GP Jepang: Trio Yamaha Semakin di Depan !

Seperti biasa setelah Marc Marquez dinobatkan sebagai juara dunia 8 kali tidak bersantai. Dia pertama turun dengan kecepatan penuh menjadi tercepat dalam catatan waktu latihan pagi. Bintang Repsol Honda memiliki desain helm khusus untuk akhir pekan ini.

Namun tak lama kemudian Andrea Dovizioso bergerak merangsek memimpin 0.131 di depan Marc. Rossi berada di urutan keenam. Dovizioso memakai penutup roda Ducati depan dan belakang, bergerak mengalahkan kecepatan Marquez di 20 menit pertama.

Posisi 25 menit pertama: Dovizioso, Marquez, Petrucci, Vinales, Morbidelli, Quartararo, Rossi, Rins, Miller, Mir, Aleix Espargaro, Crutchlow, Nakagami, Kallio, Pol Espargaro, Lorenzo, Bagnaia, Guintoli, Oliveira, Iannone, Abraham…

Marquez menyalip Lorenzo dengan pengereman lambat ( late braking) dan dengan cepat mampu membuat jarak dengan rekan satu timnya yang sedang alami masalah. Apakah ini cara Marquez ajari Lorenzo bawa RC213V?.. Fabio Quartararo, kemungkinan akan meraih gelar Rookie of the Year akhir pekan ini, saat ini berada di posisi kesembilan.

Lima menit tersisa pembalap Honda (Marquez) tercepat atas pembalap Yamaha (Vinales), Ducati (Dovizioso) dan Suzuki (Rins). Hujan diperkirakan akan turun sore hari, terutama besok, beberapa ban baru sedang dipersiapkan oleh tim..

Yamaha menyerang dengan cepat di posisi 1-2-3 dengan Vinales-Quartararo dan Morbideli, Rossi di posisi-12.

Trending Artikel Minggu Ini ( Top5):

  1. Kawasaki Balik ke MotoGP? Jonathan Rea Siap Jadi Sukarelawan Pertama Geber Prototipe Ninja ZX-RR !
  2. Jika Stoner Tidak Pensiun Bisa Merusak Dominasi Pembalap Saat Ini, Nasib Marquez dan Honda Bagaimana ?
  3. Jonathan Rea Tantang Marc Marquez Patahkan Rekor 5 Gelar Tanpa Putus, Quintrick !
  4. Pisah dengan Rossi MotoGP Gemetar, Dorna Mencari Sosok ‘Pembalap yang Tepat’
  5. Motegi ‘Trek Neraka’ bagi Rem Brembo, Diameter Cakram 340 mm Wajib!

This post was last modified on 18 Oktober 2019 09:44

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Yamaha Bolt R-Spec : Motor Bobber Baru yang Harganya Rp 140 Jutaan

RiderTua.com - Motor bobber yang punya ciri khas tersendiri, kini Yamaha meluncurkan Bolt R-Spec yang dapat model baru tahun 2024.…

23 April 2024

Honda Catatkan Hasil Penjualan Mobil yang Bagus Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda mungkin juga mengalami perlambatan penjualan mobil di Indonesia sepanjang kuartal pertama tahun ini. Tapi setidaknya hasil yang…

23 April 2024

BYD akan Merilis Pikap D-Cab Terbarunya Minggu Ini

RiderTua.com - BYD telah dikenal dengan mobil listriknya di pasar global, dari hatchback, sedan, sampai SUV telah dijualnya. Namun hanya…

23 April 2024

Chery akan Hadirkan MPV Terbaru Melalui Exeed

RiderTua.com - Chery memang dikenal dengan sejumlah model yang dijualnya di pasar. Meski mereka juga memiliki merek mobil lainnya, salah…

23 April 2024

5 Tim MotoGP Ini Bisa Mengalami Perubahan Besar di 2025

RiderTua.com - Dengan hanya 6 pembalap yang dipastikan berada di grid MotoGP 2025 sejauh ini dan 3 tim satelit yang…

23 April 2024

Toyota Avanza Masih Pimpin Segmen LMPV Meski Penjualan Menurun

RiderTua.com - Toyota masih membuktikan sebagai pemimpin penjualan mobil di Indonesia. Tak terkecuali di segmen low MPV, dimana Avanza tetap…

23 April 2024