Categories: Sepak Bola

Hasil Lengkap Klasemen Kualifikasi Piala Eropa 2020

RiderTua.com – Bola – Babak kualifikasi Piala Eropa 2020 masih berlangsung. Tim-tim besar Eropa masih mendominasi peringkat klasemen. Hasil Klasemen Kualifikasi Piala Eropa 2020.

Baca juga : Sukses Mancini Hampir Samai Rekor Vittorio Pozzo

Hasil Klasemen Kualifikasi Piala Eropa 2020

Pada pertandingan yang digelar di GSP Stadium Minggu (13/10/2019) tadi malam, Rusia menang telak atas Siprus dengan skor 5-0. Dengan hasil poin penuh berkat permainan ciamik itu, Rusia berhasil duduk di posisi kedua klasemen Grup L dengan perolehan 21 poin. Sementara Belgia duduk di puncak klasemen juga dengan perolehan poin sama yaitu 21. 

Jerman juga memetik kemenangan besar. Meski bermain hanya dengan 10 pemain, Jerman berhasil menaklukkan Estonia dengan skor 3-0. Gol berhasil dicetak Ilkay Guendogan (2 gol) dan Timo Werner. Pemain Jerman Emre Can diganjar kartu merah pada menit ke-14. Kini Jerman duduk si posisi kedua klasemen grup C dengan mengantongi 15 poin.

Belanda yang berada di grup C bersama Jerman, juga mendapat kemenangan setelah berhasil mengalahkan Belarusia dengan skor 2-1. Dua gol Belanda dicetak Georginio Wijnaldum. Dengan hasil ini maka Belanda berhasil duduk di puncak klasemen grup C kualifikasi Piala Eropa 2020.

Berikut hasil pertandingan tadi malam

Grup C
Belarusia Vs Belanda 2-1
Estonia Vs Jerman 0-3

Grup E
Hongaria Vs Azerbaijan 1-0
Wales Vs Kroasia 1-1

Grup G
Polandia Vs Makedonia Utara 2-0
Slovenia Vs Austria 0-1

Grup I
Siprus Vs Rusia 0-5
Skotlandia Vs San Marino 6-0

Berikut hasil lengkap klasemen Kualifikasi Piala Eropa 2019/2020

This post was last modified on 15 Oktober 2019 05:01

Rafie Satya Pradipta

Leave a Comment

Recent Posts

Semua Rider Mengincar Tempat Enea Bastianini di Ducati

RiderTua.com - Mengenai performa kuat Enea Bastianini musim ini, usai GP Amerika Michael Laverty mengatakan, "Senang melihat performa Enea. Dia…

23 April 2024

Yamaha Bolt R-Spec : Motor Bobber Baru yang Harganya Rp 140 Jutaan

RiderTua.com - Motor bobber yang punya ciri khas tersendiri, kini Yamaha meluncurkan Bolt R-Spec yang dapat model baru tahun 2024.…

23 April 2024

Honda Catatkan Hasil Penjualan Mobil yang Bagus Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda mungkin juga mengalami perlambatan penjualan mobil di Indonesia sepanjang kuartal pertama tahun ini. Tapi setidaknya hasil yang…

23 April 2024

BYD akan Merilis Pikap D-Cab Terbarunya Minggu Ini

RiderTua.com - BYD telah dikenal dengan mobil listriknya di pasar global, dari hatchback, sedan, sampai SUV telah dijualnya. Namun hanya…

23 April 2024

Chery akan Hadirkan MPV Terbaru Melalui Exeed

RiderTua.com - Chery memang dikenal dengan sejumlah model yang dijualnya di pasar. Meski mereka juga memiliki merek mobil lainnya, salah…

23 April 2024

5 Tim MotoGP Ini Bisa Mengalami Perubahan Besar di 2025

RiderTua.com - Dengan hanya 6 pembalap yang dipastikan berada di grid MotoGP 2025 sejauh ini dan 3 tim satelit yang…

23 April 2024