Categories: Otomotif

Avanza Masih Ungguli Penjualan Mobil Bulan Agustus 2019

RiderTua.com – Mobil, Gaikindo akhirnya merilis daftar penjualan mobil sepanjang bulan Agustus 2019. Ada 20 mobil yang masuk dalam daftar tersebut. Dan seperti biasanya, hampir sebagian besar didominasi oleh mobil MPV, LCGC, dan SUV. Avanza masih ungguli penjualan mobil bulan Agustus 2019.

Baca juga: Inilah Hasil Penjualan Daihatsu Sepanjang Agustus 2019
All New Rush 2018

Avanza Masih Ungguli Penjualan Mobil Bulan Agustus 2019

Dari hasil penjualan tersebut, Avanza masih tetap menduduki peringkat pertama dengan 8.017 unit terjual. Di posisi kedua ada Toyota Rush yang terjual sebanyak 6.353 unit. SUV ini menyalip penjualan Honda Brio yang tercatat ada 5.937 unit terjual.

Selain ketiga mobil ini, masih ada mobil lainnya sebagai berikut:

  1. Toyota Avanza: 8.017 unit
  2. Toyota Rush: 6.353 unit
  3. Honda Brio 5.937 unit
  4. Mitsubishi Xpander: 5.361 unit
  5. Suzuki Carry Pikap: 4.578 unit
  6. Daihatsu Sigra: 4.371 unit
  7. Toyota Kijang Innova: 4.265 unit
  8. Toyota Calya: 3.436 unit
  9. Daihatsu Gran Max Pikap: 3.384 unit
  10. Daihatsu Terios: 3.335 unit
  11. Mitsubishi Colt L300: 2.717 unit
  12. Honda HR-V: 2.371 unit
  13. Toyota Agya: 2.012 unit
  14. Suzuki Ertiga: 1.923 unit
  15. Daihatsu Ayla: 1.850 unit
  16. Mitsubishi Pajero Sport: 1.346 unit
  17. Honda CR-V: 1.240 unit
  18. Wuling Almaz: 1.022 unit
  19. Nissan Livina: 941 unit
  20. Toyota Yaris: 938 unit
(Foto: viva)

Tak hanya mobil penumpang yang masuk dalam daftar, ada juga mobil pikap seperti Carry, Gran Max, sampai Colt L300. Satu-satunya mobil dari produsen luar Jepang yang masuk dalam list yaitu Wuling Almaz.

Entah mengapa kembaran Avanza, yaitu Xenia, tak masuk dalam daftar. Tapi setidaknya ada Sigra yang menjadi mobil Daihatsu dengan penjualan terbanyak.

Referensi: Otosia.com (27/09/2019)

Rafie Satya Pradipta

Leave a Comment

Recent Posts

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024

Alasan BMW Belum Umumkan Harga i5 di Indonesia

RiderTua.com - BMW telah meluncurkan i5 di Indonesia sebagai model baru untuk menambah lebih banyak line-up mobil ramah lingkungannya. Mobil…

28 Maret 2024

Mobil Baru Mercedes-Benz yang akan Diluncurkan di Indonesia Tahun Ini

RiderTua.com - Mercedes-Benz telah meluncurkan dua mobil baru di Indonesia, yaitu GLA Facelift dan GLE model terbaru. Meskipun begitu, mereka…

28 Maret 2024