Categories: Otomotif

Persaingan Xpander vs Avanza Semakin Panas !

RiderTua.com – Bisa dikatakan, persaingan antara Mitsubishi Xpander dengan Toyota Avanza menjadi sesuatu yang menarik di Indonesia. Karena siapa yang tidak menyangka kalau Xpander sanggup mengungguli Avanza selama beberapa bulan di tahun 2018 lalu. Persaingan Xpander vs Avanza semakin panas.

Baca juga: Mitsubishi Xpander Sudah Terjual 130 Ribu Unit Selama 2 Tahun

Persaingan Xpander vs Avanza Semakin Panas !

Keduanya bersaing cukup ketat hingga akhir tahun 2018. Avanza masih menjadi pemimpin segmen LMPV dengan torehan penjualan sebanyak 82.167 unit. Sementara Xpander terjual hingga 75.075 unit.

Persaingan keduanya masih terus berlanjut hingga kini. Terbukti dengan hasil pada bulan Juni kemarin, Xpander sanggup mengungguli Avanza dengan selisih penjualan sebanyak 1.081 unit. Lalu, sepanjang dua tahun tersebut, Xpander telah terjual hingga 162 ribu unit.

Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) mengatakan kalau torehan yang dicapai oleh LMPV andalannya ini diluar ekspetasi. Hasil penjualannya ini membuktikan kalau Xpander diterima sangat baik oleh konsumen Indonesia.

Tapi perlu diingat kalau persaingan keduanya masih belum berakhir. Xpander masih harus menghadapi persaingan yang lebih ketat lagi dari rivalnya. Seperti Xenia, Ertiga, Mobilio, hingga Confero.

Segmen LMPV menjadi salah satu segmen yang paling difavoritkan oleh konsumen Indonesia. Dengan begitu, persaingan antar rival menjadi semakin sengit. Apalagi Avanza yang dikenal sebagai penguasa segmen ini selama 14 tahun berturut-turut.

Referensi: Kompas.com (25/09/2019)

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Semua Rider Mengincar Tempat Enea Bastianini di Ducati

RiderTua.com - Mengenai performa kuat Enea Bastianini musim ini, usai GP Amerika Michael Laverty mengatakan, "Senang melihat performa Enea. Dia…

23 April 2024

Yamaha Bolt R-Spec : Motor Bobber Baru yang Harganya Rp 140 Jutaan

RiderTua.com - Motor bobber yang punya ciri khas tersendiri, kini Yamaha meluncurkan Bolt R-Spec yang dapat model baru tahun 2024.…

23 April 2024

Honda Catatkan Hasil Penjualan Mobil yang Bagus Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda mungkin juga mengalami perlambatan penjualan mobil di Indonesia sepanjang kuartal pertama tahun ini. Tapi setidaknya hasil yang…

23 April 2024

BYD akan Merilis Pikap D-Cab Terbarunya Minggu Ini

RiderTua.com - BYD telah dikenal dengan mobil listriknya di pasar global, dari hatchback, sedan, sampai SUV telah dijualnya. Namun hanya…

23 April 2024

Chery akan Hadirkan MPV Terbaru Melalui Exeed

RiderTua.com - Chery memang dikenal dengan sejumlah model yang dijualnya di pasar. Meski mereka juga memiliki merek mobil lainnya, salah…

23 April 2024

5 Tim MotoGP Ini Bisa Mengalami Perubahan Besar di 2025

RiderTua.com - Dengan hanya 6 pembalap yang dipastikan berada di grid MotoGP 2025 sejauh ini dan 3 tim satelit yang…

23 April 2024