Categories: Otomotif

Lebih Pilih Mana, Toyota Calya atau Daihatsu Sigra ?

RiderTua.com – Calya dan Sigra memang merupakan mobil kembar. Keduanya hanya satu dari empat pasangan mobil kembar dari Toyota Daihatsu. Model kembar lainnya seperti Avanza-Xenia, Rush-Terios, dan Agya-Ayla. Lebih pilih mana, Toyota Calya atau Daihatsu Sigra.

Baca juga: Toyota Calya di-Facelift, Mau Hadang Renault Triber ?

Lebih Pilih Mana, Toyota Calya atau Daihatsu Sigra ?

Dua hari lalu, Calya dan Sigra mendapat facelift untuk pertama kalinya sejak diluncurkan pada tahun 2016. Walau kembar, nyatanya Calya-Sigra memiliki perbedaan masing-masing. Apa sajakah itu?

Dimulai dari segi desainnya. Calya-Sigra Facelift kini memiliki wajah yang serupa dengan Avanza-Xenia pre-facelift. Tapi jika melihatnya secara teliti, desain keduanya berbeda pada bentuk housing lampu kabut dan grille-nya.

Untuk mesinnya juga berbeda. Calya memiliki mesin 4 silinder inline 1.197 cc bertenaga 88 hp dan torsi 108 Nm. Untuk Sigra, ada pilihan mesin tambahan, yaitu 3 silinder inline 998 cc bertenaga 67 hp dan torsi 89 Nm.

Calya hadir hanya dalam tiga varian saja, sementara Sigra sudah mencapai 10 varian. Harganya bermacam-macam. Untuk Sigra tipe terendah dipatok Rp 114 juta, sementara di tipe tertinggi bisa sampai Rp 156,75 juta. Calya dibanderol mulai Rp 137,463 juta dan Rp 158,4 juta.

Harganya masih cukup terbilang murah untuk sebuah mobil LCGC. Diharapan dengan adanya facelift ini bisa mendongkrak penjualannya kembali.

Referensi: Otosia.com (17/09/2019)

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024

Pramac : Bagnaia Bisa Saja Menghindari Kecelakaan dengan Marc

RiderTua.com - Kemenangan pertama musim ini untuk tim Pramac dan Jorge Martin, kandidat gelar MotoGP 2024 dan mengincar tujuan bersejarah: tim…

29 Maret 2024

Pedro Acosta Bisa Menang di Jerez, Tapi Kata Siapa?

RiderTua.com - Baru dua seri berlalu dan kecintaan banyak penggemar MotoGP terhadap Pedro Acosta sudah meroket. Bukan karena bakatnya saja,…

29 Maret 2024

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024