Categories: MotoGP

Siapa Pembalap Super ? Rossi atau Marquez ?

RiderTua.com – Semua pembalap MotoGP adalah orang terpilih, bukan pembalap biasa yang mampu melaju diatas motor dengan kecepatan 350 km/ Jam lebih. Semua pembalap MotoGP jika memakai motor yang sama seperti Moto2 kira-kira siapa yang paling hebat..?. Tentu akan sulit menjawabnya karena memang susah membuktikannya. Seperti yang dialami Johann Zarco, yang dibuat bingung ketika ditanya dan harus memilih pembalap mana yang menurutnya paling kuat saat ini. Tentunya jika kondisi motor setara. Siapa Pembalap Super ? Rossi atau Marquez ?

Menurutnya ada eranya masing-masing dari setiap pembalap. Pada zaman Agostini, semua pembalap menginginkan motornya, karena dia memenangkan 15 gelar dan semua orang berpikir bahwa dia melakukannya karena dia memiliki motor terbaik saat itu. Mungkin juga tidak. Mungkin dia pembalap yang bagus..

Kemudian setelah Agostini ada generasi yang lebih muda, yaitu Kenny Roberts Junior yang mengendarai Suzuki. Zarco kemudian selalu suka melihat cara berkendara Dani Pedrosa dengan motor Movistar Honda 250cc. Dan untuk kelas MotoGP, Zarco lebih suka dengan sosok Valentino Rossi di era kejayaannya dulu dengan motor M1.

Siapa Pembalap Super ? Rossi atau Marquez ?

Pembalap tim pabrikan Red Bull KTM kemudian ditanya tentang siapa “pembalap super”. Pembalap terbaik dari yang terbaik saat ini, dari semua pembalap MotoGP. “Saya pikir Marc Marquez mewakili semuanya. Bagi saya, Marc dan Valentino masih dua pembalap juara yang terbesar saat ini. Valentino mampu menganalisis dan mengadaptasi segala sesuatu selama perlombaan. Itulah kekuatan hebat dari Valentino. Marc juga memiliki hal itu, tetapi dia memiliki lebih banyak potensi karena dia lebih muda. Tetapi keduanya tidak berbeda, “kata Zarco .

Artikel Terkait :

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Rumor Jack Miller Ditukar Pedro Acosta Musim Ini, Ini Jawaban Bos KTM

RiderTua.com - Secara kontrak KTM dapat menukar pembalap antar timnya di tengah musim, tetapi pabrikan asal Austria itu tidak berencana…

19 April 2024

Wuling Dkk Tawarkan Diskon Untuk Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Wuling masih menjadi pemimpin penjualan mobil listrik di Indonesia pada Maret lalu. Binguo yang mampu menjadi model BEV…

18 April 2024

Hyundai, Kia, dan Toyota Hadirkan Diskon Untuk MPV Mewahnya

RiderTua.com - Hyundai tidak hanya menghadirkan low MPV Stargazer di Indonesia, tetapi juga MPV mewah Staria. Nyatanya model ini hadir…

18 April 2024

Marc Marquez Bahagia: Di Qatar Duel Melawan Martin, di Portimao Bertarung dengan Pecco!

RiderTua.com - Marc Marquez kehilangan peluang meraih kemenangan di GP Amerika karena masalah pengereman, sehingga rider Gresini Ducati itu gagal…

18 April 2024

Siap Dibawa Trabasan! Modifikasi Honda CB350 RS Jadi Motor Scrambler

RiderTua.com - Dirt Freak Jepang yang menyediakan banyak sparepart modifikasi, kini mereka mengenalkan Honda CB350 RS yang telah dimodifikasi menjadi…

18 April 2024

Toyota Alphard Masih Memiliki Banyak Pesanan di Indonesia

RiderTua.com - Toyota memang cukup sukses dalam menjual mobil di Indonesia, terbukti dengan angka penjualannya yang tinggi selama ini. Bahkan…

18 April 2024