Categories: Otomotif

Honda akan Segarkan Jazz, Ada Mesin Hybrid ?

RiderTua.com – Seperti yang diketahui sebelumnya, Honda ingin melakukan facelift pada Jazz atau Fit. Hal ini terbukti dari munculnya mobil tes mirip Jazz yang ada dalam salah satu spyshot. Sepertinya Honda sudah tak sabar ingin meluncurkannya segera. Honda akan segarkan Jazz, ada mesin hybrid.

Baca juga: Honda Ingin Kembangkan Mobil Baru Berbasis Model Amaze

Honda akan Segarkan Jazz, Ada Mesin Hybrid ?

Facelift untuk Jazz tak hanya sekedar mengganti penampilan, tetapi juga mesin. Dikabarkan Honda akan menyematkan varian hybrid untuk hatchback ini. Mesin yang dipakai kemungkinan i-MMD dual motor hybrid.

Sayang, varian hybrid ini hanya disediakan di Benua Eropa. Sebenarnya Honda melakukan ini karena produsen otomotif tersebut baru memiliki satu mobil hybrid disana, yaitu CR-V Hybrid. Entah apakah ada rencana untuk bisa membawanya ke negara lain.

Kehadiran varian hybrid ini sejalan dengan strategi Honda Electric Vision di Benua Biru. Targetnya, di tahun 2025 mendatang, semua mobil Honda sudah memiliki varian hybrid.

Jazz terakhir mendapat facelift pada tahun 2018 lalu. Facelift ini diluncurkan di Jepang, Amerika Serikat, Thailand, Malaysia, dan tentu saja Indonesia. Ubahannya tidak terlalu signifikan, hanya mengganti tampilan bumper dan lampu utama.

Facelift yang selanjutnya merupakan model 2020. Jika dilihat, wajah Jazz akan diubah. Dari hasil rendering yang beredar, sepertinya penampilan Jazz Facelift 2020 terlihat simpel.

Referensi: Otosia.com (11/09/2019)

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024