Categories: MotoGP

Lorenzo Membungkam Gosip Absen 2 Seri Lagi dengan Ini !

RiderTua.com – Jorge Lorenzo menyelesaikan balapan MotoGP Inggris dengan selamat tanpa crash yang membuat semuanya bertambah buruk. Posisi keempat belas dengan 2 poin cukup lumayan untuk pembalap terluka. Tiga hari kemudian, dalam kondisi yang masih cedera Jorge Lorenzo kembali ke geber Honda untuk menyelesaikan 2 hari tes di San Marino. Namun diluar dugaan dia harus mengakhiri sesi tes itu lebih cepat.  “Aku merasakan banyak rasa sakit, lebih daripada di Silverstone.” keluh Lorenzo.. Lorenzo Membungkam Gosip Absen 2 Seri Lagi dengan Ini !

Rumor Absen di Misano dan Aragon

Di GP Inggris memang Lorenzo mampu menyelesaikan balapan tetapi akibatnya akan lebih banyak peradangan dan rasa sakit setalahnya. Namun untuk seri ke-13 di Misano Lorenzo akan tetap hadir. Meskipun informasi yang berasal dari media Prancis, menyatakan Lorenzo tidak akan muncul di Misano dan MotorLand Aragon.

Setelah sesi tes di trek Italia kemarin,  Jorge diberi waktu 10 hingga 14 hari untuk pemulihan cedera dan waktunya memang tidak mengganggu untuk seri San Marino. Pembalap Spanyol itu kini sedang mempersiapkan diri agar siap secara fisik, berlatih di gym, sepeda, dan kolam renang secara berselang-seling agar tidak ketinggalan jadwal lainnya musim ini. Bahkan, untuk membungkam beberapa desas-desus yang telah menderanya sejak liburan.

Lorenzo Membungkam Gosip Absen 2 Seri Lagi dengan Ini !

Seperti dilansir as.com(05/09), Pembalap Honda memberikan kepastian kehadirannya melalui akun Twitter-nya di mana dia fokus untuk seri Italia: “With an eye on San Marino.”… Tujuan Lorenzo adalah dia tidak ingin meninggalkan ruang untuk spekulasi dan meskipun hasil bagus tidak akan segera dia raih. Saat ini prioritasnya adalah mengambil langkah kecil untuk bisa kembali ke posisi teratas.

Artikel Terkait:

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024