Categories: Otomotif

Inilah Mobil Lamborghini Pertama Bermesin Hybrid !

RiderTua Blog – Lamborghini memiliki sederet supercar dan hypercar andalannya. Dari Aventador sampai Urus, semuanya laris di pasaran. Seolah belum puas, produsen berlogo banteng ini merilis mobil baru lagi. Inilah mobil Lamborghini pertama bermesin hybrid.

Baca juga: Inikah Mobil Baru Pengganti Lamborghini Aventador ?

Inilah Mobil Lamborghini Pertama Bermesin Hybrid !

Tetapi mobil yang satu ini berbeda dengan mobil Lamborghini lainnya, karena bermesin hybrid. Dinamakan Sián, supercar ini dikenalkan pada pameran Frankfurt Motor Show 2019. Mobil ini sebelumnya diperbincangkan setelah Lamborghini merilis teaser Sián.

Nama Sián berarti ‘kilat’ dalam bahasa Bologna. Nama ini senada dengan kemampuannya dalam melaju dalam kecepatan tinggi. Apalagi semua mobil Lamborghini terkenal akan kecepatannya yang dahsyat.

Penampilan Sian cukup unik dengan desain yang futuristik. Lampu depan berbentuk huruf Y menambah keunikannya. Lampu belakang heksagonal juga terlihat unik.

Soal interior, warna oranye dan hitam mewarnai bagian dalam kabin mobil. Desain interiornya memang tidak terlalu futuristrik, tapi masih terlihat bagus dengan penggunaan warna oranye yang eye-catching.

Sian menggunakan mesin V12 dan motor listrik 48 volt. Dengan kombinasi ini, Sian mampu mengeluarkan tenaga sebesar 819 hp. Tenaga ini merupakan yang paling besar dari mobil Lamborghini sebelumnya. Sian juga dapat berakselerasi 0-100 km/jam dalam waktu kurang dari 2,5 detik.

Karena ketangguhannya ini, Lamborghini hanya memproduksi 63 unit mobil Sian. Bahkan semua unit ini sudah habis terjual.

Referensi: Detik.com (04/09/2019)

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Stefan Bradl : Ketika Marc Marquez Jatuh, Acosta Pasti Tersenyum

RiderTua.com - Stefan Bradl dan Marc Marquez bekerja bersama untuk Honda selama bertahun-tahun. Setelah Baby Alien pindah ke tim satelit…

19 April 2024

Hasil FP1 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP1 WSBK Belanda 2024 ..Jumat (19/4/2024), Pembalap ROKiT - Motorrad , Toprak Razgatlioglu menjadi…

19 April 2024

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024