Categories: Otomotif

Indonesia Siapkan Fasilitas Uji Tabrak

RiderTua Blog – Fasilitas uji tabrak atau crash test memang tidak banyak dimiliki oleh setiap negara. Biasanya satu wilayah yang terdiri dari beberapa negara memiliki satu fasilitas crash test. Seperti contohnya ASEAN NCAP, Euro NCAP, dan IIHS. Indonesia siapkan fasilitas uji tabrak.

Baca juga: Inilah Daftar Merek Mobil Penyumbang Emisi Terbanyak

Indonesia Siapkan Fasilitas Uji Tabrak

Rencana ini sebenarnya sudah dicanangkan sejak lama. Namun entah mengapa belum terealisasi. Sampai akhirnya rencana tersebut dilakukan, bersamaan dengan rencana pembangunan fasilitas pengujian kendaraan listrik.

Tetapi banyak hal yang harus dilakukan sebelum membangun fasilitas crash test. Seperti sistem pengujian serta syarat ujit tipe atau layak dari suatu kendaraan. Aturan ini masih terus dikaji.

Dikatakan akan ada dua teknis pengujian, yaitu dari pihak Kemenhub dan yang dilakukan sendiri oleh pihak produsen. Jika sudah selesai, maka bisa memproses sertifikat uji tabrak.

Sepertinya Indonesia bakal memiliki rating uji tabraknya sendiri. Mungkin nantinya tidak lagi tergantung pada hasil tes dari luar negeri. Tapi sepertinya hasil tes yang sudah dilakukan di luar sana masih dibutuhkan untuk sebagai data perbandingan.

Seperti yang dijelaskan sebelumnya, rencana pembangunan fasilitas uji tabrak ini dikaji bersamaan dengan pembangunan fasilitas pengujian kendaraan listrik. Proses pembangunan proving ground akan dimulai tahun depan dan bisa dioperasikan pada tahun 2021.

Referensi: Kompas.com (01/09/2019)

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024

Marco Bezzecchi : Kami Belum Mencetak Satu Poin Pun di Sprint Race

RiderTua.com - Dari 3 sprint pertama musim 2024, duo rider VR46 Marco Bezzecchi dan Fabio di Giannantonio belum mencetak satu…

25 April 2024

Mengenai Citroen e-C3 yang Mendapat Nol Bintang Dari Global NCAP

RiderTua.com -Citroen memang sudah dikenal dengan line-up mobilnya yang berkualitas, tapi dengan harga yang cukup terjangkau. Bahkan ini juga berlaku…

25 April 2024