Categories: Sepeda Motor

Waduh, Pembeli Honda PCX Tersedot ke Skuto Honda ADV 150, Piye Mas Bro?

RiderTua Motor – Baru-baru ini Honda Indonesia ( AHM) meluncurkan varian skuto skutik alto (All Terain Off-Road)Honda ADV 150. Kehadirannya diterima dengan baik oleh pasar roda dua khususnya kelas matic. Selain tampilan melihat kenyamanan motor ini sepertinya akan banyak konsumen kepincut. Bahkan salah satu kepala divisi Honda Jatim sendiri yang tidak bisa saya sebut disini, sempat dibuat jatuh cinta dengan motor bongsor nan gagah ini. Pembeli Honda PCX Tersedot ke Skuto Honda ADV 150

Pembeli Honda PCX Tersedot ke Skuto Honda ADV 150

Di Jawa Tengah sebagian konsumen PCX 150 terdeteksi mulai ada gerakan beralih ke ADV 150. Hal ini dijelaskan sendiri oleh Ronaldo Widjaja,  selaku Kepala Wilayah Astra Motor Jateng di Semarang, Jawa Tengah. Beliau mengatakan ada sebagian pemesan PCX 150 yang pindah pesanan ke ADV 150.

“Ada sebagian (pemesan PCX) yang rata-rata pembeli pria pindah ke ADV 150. Pihaknya yakni Astra Motor memfasilitasi konsumen yang kepincut ADV 150 namun terlanjur memberikan tanda jadi  (DP) pada PCX 150. Jadi konsumen tetap bisa mendapat motor yang disukainya. Secara prinsip ganti tipe motor bisa, kami mengutamakan pembeli yang sudah beri tanda jadi dan dia ingin pindah akan dibantu. Jadi kami beri kebebasan ke konsumen untuk memilih,” kata Rolando di acara Astra Honda Motor Technical Skill Contest ( AHM- TSC) 2019, di Semarang, seperti dilansir otomotif.kompas.com(23/08)..

Di beberapa tempat memang untuk meminang Honda ADV 150 masih dalam status inden. Dan menurut Rolando penerimaan konsumen cukup baik. Sejak diluncurkan hingga kini sudah tercatat  sebanyak 1.000 unit yang pesan ADV 150. Karena masih produk baru pihaknya belum bisa melihat permintaan sebenarnya . Apalagi saat ini kondisinya masih inden. Untuk inden PCX 150 sudah ada sekitar 2.000. kalau semua pindah ADV gimana pak..?.. Logikanya lebih baik pindah ADV150.. daripada pindah ke merk tetangga..? Yo Pora Mas bro..?

Referensi : otomotif.kompas.com(23/08/19)

Artikel Terkait :

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Stefan Bradl : Ketika Marc Marquez Jatuh, Acosta Pasti Tersenyum

RiderTua.com - Stefan Bradl dan Marc Marquez bekerja bersama untuk Honda selama bertahun-tahun. Setelah Baby Alien pindah ke tim satelit…

19 April 2024

Hasil FP1 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP1 WSBK Belanda 2024 ..Jumat (19/4/2024), Pembalap ROKiT - Motorrad , Toprak Razgatlioglu menjadi…

19 April 2024

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024