Categories: Otomotif

Komentar Toyota Soal Penerapan Solar B50 di Indonesia

RiderTua Mobil – Baru-baru ini, penerapan bensin solar akan dinaikkan. Saat ini masih berjenis B20, di awal tahun depan akan dinaikkan menjadi B30. Di akhir tahun 2020 naik lagi menjadi B50. Komentar Toyota soal penerapan solar B50 di Indonesia.

Baca juga: Insentif Mobil Listrik Selesai Ditandatangani, Ini Komentar Produsen Mobil
Toyota Innova Diesel

Komentar Toyota Soal Penerapan Solar B50 di Indonesia

Keputusan ini dilakukan untuk mengurangi ketergantungan terhadap bahan bakar fosil. Sehingga impor bahan ini bisa dikurangi. Disinyalir keputusan tersebut dibuat ketika Indonesia akan memasuki era kendaraan ramah lingkungan.

Toyota Astra Motor (TAM) mengaku kalau mereka belum siap untuk menyambut penerapan solar B50. Hal ini karena belum dilakukannya penelitian mengenai B50. Sementara B20 sudah ada dan diterapkan saat ini.

Soal penerapannya pada mesin diesel, TAM hanya bisa menunggu keputusan lebih lanjut. Memang mesin diesel tak hanya ada pada truk dan sejenisnya, tetapi juga mobil penumpang. Walau jumlahnya tidak sebanyak mobil bensin.

 

(Foto: Metro News.com) suv diesel

Soal B50, solar jenis ini menggunakan kandungan minyak nabati dan solar sebesar 50 persen. Sementara B30 terkandung 30 persen minyak nabati dan 70 persen solar. Tentu ini membuat dua jenis bensin ini lebih ramah lingkungan dibanding B20.

Solar B20 dikritik karena mengakibatkan kotornya ruang pembakaran. B20 memiliki lebih banyak gliserin sehingga membuat kerja filter dalam menyaring kotoran menjadi lebih keras.

Referensi: Kompas.com (13/08/2019)

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Wuling Dkk Tawarkan Diskon Untuk Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Wuling masih menjadi pemimpin penjualan mobil listrik di Indonesia pada Maret lalu. Binguo yang mampu menjadi model BEV…

18 April 2024

Hyundai, Kia, dan Toyota Hadirkan Diskon Untuk MPV Mewahnya

RiderTua.com - Hyundai tidak hanya menghadirkan low MPV Stargazer di Indonesia, tetapi juga MPV mewah Staria. Nyatanya model ini hadir…

18 April 2024

Marc Marquez Bahagia: Di Qatar Duel Melawan Martin, di Portimao Bertarung dengan Pecco!

RiderTua.com - Marc Marquez kehilangan peluang meraih kemenangan di GP Amerika karena masalah pengereman, sehingga rider Gresini Ducati itu gagal…

18 April 2024

Siap Dibawa Trabasan! Modifikasi Honda CB350 RS Jadi Motor Scrambler

RiderTua.com - Dirt Freak Jepang yang menyediakan banyak sparepart modifikasi, kini mereka mengenalkan Honda CB350 RS yang telah dimodifikasi menjadi…

18 April 2024

Toyota Alphard Masih Memiliki Banyak Pesanan di Indonesia

RiderTua.com - Toyota memang cukup sukses dalam menjual mobil di Indonesia, terbukti dengan angka penjualannya yang tinggi selama ini. Bahkan…

18 April 2024

Daihatsu Sigra yang Memimpin Penjualan Mobil LCGC Bulan Lalu

RiderTua.com - Tidak bisa dipungkiri kalau Daihatsu mampu menjadi salah satu merek mobil terlaris di Indonesia. Walau mereka lebih unggul…

18 April 2024