Categories: MotoGP

Jorge Lorenzo ‘Terpenjara’ di Honda, Ducati Kalah 2 Set Langsung !

RiderTua.com – Menjelang GP Austria MotoGP, keputusan terakhir tiba, Jorge Lorenzo tidak akan mudah bisa lolos ke tim  Pramac pada tahun 2020. Menurut Paolo Ianieri dari media La Gazzetta dello Sport, Honda telah terbukti bersikukuh ingin agar kedua belah pihak menghormati kontrak. Ducati sudah kalah dua set, pertama tidak berhasil mendapatkan Lorenzo kembali dan kedua tidak mampu mengelola suasana hati buruk para pembalapnya, Jack Miller, Dovi dan Petrucci. Jorge Lorenzo ‘Terpenjara’ di Honda, Ducati Kalah 2 Set Langsung !

Ducati Kalah 2 Set Langsung

Jack Miller ( Australia) adalah satu-satunya pembalap yang berbicara dengan jelas ada tim lain yang menginginkannya. Namun dia menolak kontrak satu tahun dengan gaji sekitar 500 ribu euro dari KTM, yang mencari Jack Miller untuk menggantikan Johann Zarco tahun depan. Selain itu, secara emosional Ducati telah mengecewakan kedua pembalap lain Andrea Dovizioso dan Danilo Petrucci. Sekali lagi tim Ducati menunjukkan betapa lemahnya mereka dalam tawar-menawar..

Jorge Lorenzo ‘Terpenjara’ di Honda

Manajer Jorge Lorenzo, Albert Valera yang tidak pernah membantah dialog mereka dengan Pramac dan Petronas. Terbukti bahwa Lorenzo memiliki keinginan untuk pindah tim. Tetapi sampai akhir 2020 harus membuat yang terbaik dari situasi yang buruk di Honda dia tidak bisa kemana-mana. Kita pastinya menantikan mendengar pernyataan resminya ketika dia kembali ke lintasan lagi dalam dua minggu di Silverstone. Namun yang jelas Jorge Lorenzo tidak akan berada di Pramac pada tahun 2020.

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Semua Rider Mengincar Tempat Enea Bastianini di Ducati

RiderTua.com - Mengenai performa kuat Enea Bastianini musim ini, usai GP Amerika Michael Laverty mengatakan, "Senang melihat performa Enea. Dia…

23 April 2024

Yamaha Bolt R-Spec : Motor Bobber Baru yang Harganya Rp 140 Jutaan

RiderTua.com - Motor bobber yang punya ciri khas tersendiri, kini Yamaha meluncurkan Bolt R-Spec yang dapat model baru tahun 2024.…

23 April 2024

Honda Catatkan Hasil Penjualan Mobil yang Bagus Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda mungkin juga mengalami perlambatan penjualan mobil di Indonesia sepanjang kuartal pertama tahun ini. Tapi setidaknya hasil yang…

23 April 2024

BYD akan Merilis Pikap D-Cab Terbarunya Minggu Ini

RiderTua.com - BYD telah dikenal dengan mobil listriknya di pasar global, dari hatchback, sedan, sampai SUV telah dijualnya. Namun hanya…

23 April 2024

Chery akan Hadirkan MPV Terbaru Melalui Exeed

RiderTua.com - Chery memang dikenal dengan sejumlah model yang dijualnya di pasar. Meski mereka juga memiliki merek mobil lainnya, salah…

23 April 2024

5 Tim MotoGP Ini Bisa Mengalami Perubahan Besar di 2025

RiderTua.com - Dengan hanya 6 pembalap yang dipastikan berada di grid MotoGP 2025 sejauh ini dan 3 tim satelit yang…

23 April 2024