Hasil Kualifikasi MotoGP Italia : Marc Marquez Tercepat Rossi Start ke-18 !


RiderTua MotoGP – Ducati akan menjadi tuan rumah balapan seri ke -6 tentunya tim ini akan meracik paket motor kencang. Karakter sirkuit cepat menjadi pertimbangan tim tuan rumah itu. Bahkan hari ini pecah rekor top speed oleh Dovizioso dengan 356.7 Km per Jam atas namanya sendiri tahun lalu. Pembalap tuan rumah harapan publik Italia Valentino Rossi terpuruk diluar 10 besar. Dan akan start dari posisi ke-18 pada balapan minggu. Apakah dia akan berhasil masuk barisan depan ? Hasil Kualifikasi MotoGP Italia, Marc Marquez Tercepat Rossi Start ke-18

Walau mencetak waktu tercepat Dovizioso harus melewati kualifikasi 1 (Q1). Namun berhasil melaju di babak kualifikasi utama ( Q2). Marquez terlihat hampir jatuh. delapan menit pertama tampak pembalap rookie Yamaha Fabio Quartararo menjadi yang tercepat dengan 1:45.992. Diikuti oleh Vinales  di tempat kedua dengan +0.336. Sementara Marquez di posisi ketiga dengan selisih +0.446. Pembalap Yamaha berada di barisan depat saat kualifikasi dan hasil ini sangat kontras dengan Valentino Rossi yang berada di barisan belakang.

Posisi jelang 5 menit terakhir  ( 5 menit pertempuran terakhir) 10 besar adalah : Quartararo, Vinales, Marquez, Crutchlow, Miller, Petrucci, Pirro, Morbidelli, Nakagami, Pol, Bagnaia, Dovizioso.

5 menit jelang akhir sesi di babak kedua serangan waktu Mugello. Secara sendirian Jack Miller memacu Ducatinya dengan waktu lebih cepat dari waktu Quartararo!.  Namun Petrucci dari tim resmi berhasil menempati posisi kedua menit menit terakhir rider Petronas Yamaha, Morbidelli di posisi ketiga!

Detik detik akhir Marquez mampu menyodok di barisan depan… Hasilnya 1. Marc Marquez 1’45.519 2. Quartararo 3. Petrucci 4. Morbidelli 5. Miller 6. Crutchlow 7. Vinales 8. Bagnaia 9. Dovizioso 10. Nakagami

Hasil Kualifikasi MotoGP Italia

 

This post was last modified on 12 Februari 2021 09:18

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

MotoGP Dibeli Liberty Media? Dominasi Rider Italia Dan Spanyol Berakhir?

RiderTua.com - Setelah membeli Formula 1, American of Liberty Media pun berusaha mengamankan MotoGP dengan tawaran sebesar 4 miliar euro…

29 Maret 2024

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024